Persendian yang memungkinkan gerakan tulang-tulang secara leluasa disebut . . . .
A. suture
B. sinkondrosis
C. diartrosis
D. sinartrosis
E. sinfibrosis
Jawaban yang benar adalah C.
Persendian atau artikulasi dibedakan menjadi tiga macam, yaitu; sinartrosis, amfiartrosis dan diartrosis. Sinartrosis merupakan persendian yang tidak dapat digerakkan sama sekali. Contohnya, sendi yang terdapat pada tulang tengkorak, sendi pada tulang rawan yang melindugi jantung. Amfiartrosis merupakan persendian yang dapat memungkinkan sedikit gerakan. Contohnya, sendi yang menghubungkan ruas-ruas tulang belakang, sendi pada tulang rusuk, dan sendi pada tulang panggul. Diartrosis merupakan persendian yang dapat digerakkan secara bebas atau leluasa. Contohnya, sendi pada siku-siku (engsel), sendi pada lengan atas dan gelang bahu (peluru).
Jadi, jawaban yang benar adalah C.
Rekomendasi lainnya :
- Berikut merupakan ciri-ciri dari sistem saraf pusat:… Berikut merupakan ciri-ciri dari sistem saraf pusat: 1) bagian luar berwarna putih 2) bagian dalam berwarna abu-abu 3) memiliki diameter 2 cm Berdasarkan ciri-ciri di…
- Gerakan refleks dapat terjadi ketika kita memukulkan… Gerakan refleks dapat terjadi ketika kita memukulkan benda lunak ke bagian tempurung lutut sehingga menyebabkan tungkai bawah bergerak ke depan. Gerakan tersebut dapat di gambarkan…
- Seseorang memiliki keluhan gangguan pada tulangnya.… Seseorang memiliki keluhan gangguan pada tulangnya. Hasil dari pemeriksaan medis menyatakan bahwa tulang penderita tersebut rapuh, keropos dan mudah patah. Hal ini disebabkan karena kurangnya…
- Apa yang dimaksud dengan fosil apa yang dimaksud dengan fosil Jawabannya adalah sisa-sisa atau bekas-bekas makhluk hidup yang menjadi batu atau mineral. Simak pembahasan berikut! Fosil (bahasa Latin: fossa yang…
- Tuliskan semua penyakit pada tulang berserta… Tuliskan semua penyakit pada tulang berserta penyebab dan cara mengatasiinya Jawaban: Osteoporosis Rakitis infeksi tulang tumor tulang penyakit paget Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih lanjut…
- Bedanya fototropisme dan fototeksis? bedanya fototropisme dan fototeksis? Perbedaan fototropisme dan fototaksis akan dijelaskan sebagai berikut. Mungkin yang dimaksud adalah fototropisme dan fototaksis. Seperti makhluk hidup lainnya, tumbuhan juga…
- Sebutkan fungsi tulang Sebutkan fungsi tulang Fungsi rangka yaitu sebagai alat gerak pasif, tempat melekatnya otot, melindungi organ bagian dalam tubuh, memberikan bentuk dan poster tubuh, penyangga berat…
- Urutan getaran dapat didengar dari organ telinga… Urutan getaran dapat didengar dari organ telinga paling luar hingga paling dalam.... Jawabannya adalah gendang pendengaran, tulang martil, tulang landasan, tulang sanggurdi, tingkap oval, koklea,…
- Ikan hiu dan ikan pari termasuk ke dalam kelas… Ikan hiu dan ikan pari termasuk ke dalam kelas Chondrichtyes karena .... a. sirip ekor yang tidak simetris b. kerangka tubuhnya tulang rawan c. sisik…
- Sebutkan Organ-organ dari sistem saraf! Sebutkan Organ-organ dari sistem saraf! Sistem saraf terdiri dari otak, sumsum tulang belakang, dan beberapa organ saraf tepi yang terhubung satu sama lain. Mari kita…
- Apa yg dimaksud dengan tulang Apa yg dimaksud dengan tulang Pembahasan: Tulang adalah organ dengan struktur keras dan kaku yg membentuk kerangka manusia Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih lanjut…
- Tulang tumit termasuk jenis tulang Tulang tumit termasuk jenis tulang Tulang pendek Tulang pendek memiliki bentuk menyerupai kubus, dengan ukurannya yang panjang, lebar, dan ketebalannya relatif sama Pelajari lebih…
- Apa yang dimaksud dengan rangka Apa yang dimaksud dengan rangka Rangka adalah kumpulan dari tulang-tulang. Rangka merupakan suatu kesatuan alat gerak manusia yang berfungsi sebagai penopang tubuh. Rangka sebagai alat…
- Penyakit darah sukar membeku, disebut .... a.… Penyakit darah sukar membeku, disebut .... a. hemofili d. sklerosis b. hipertensi e. varises c. hipotensi Jawaban yang tepat adalah A. Hemofili. Hemofilia merupakan kondisi…
- Sebutkan 5 bagian Ruas tulang belakang! Sebutkan 5 bagian Ruas tulang belakang! Tulang belakang manusia terdiri dari 33 ruas dengan 5 bagian. 5 bagian tulang belakang tersusun atas ruas ruas sebanyak…