Bagaimana usaha yg dihasilkan apabila jarak tempuh yang digunakan diperbesar dari semula
Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah usaha menjadi lebih besar
Konsep yang digunakan dalam menjawab soal ini adalah persamaan usaha. Usaha merupakan kemampuan untuk memindahkan suatu benda pada jarak tertentu. Persamana usaha yaitu:
W = F.s
Dengan:
W = usaha (J)
F = gaya (N)
s = jarak tempuh (m)
Dari persamaan terlihat bahwa usaha dan perpindahan berbanding lurus artinya semakin besar jarak tempuh maka semakin besar usaha yang diperlukan
Maka, jawaban yang tepat adalah usaha semakin besar
Rekomendasi lainnya :
- Sebutkan beberapa kemungkinan yang menghasilkan… Sebutkan beberapa kemungkinan yang menghasilkan usaha sama dengan nol! Jawaban yang benar adalah dua kemungkinan, yaitu resultan gaya bernilai nol dan perpindahan benda bernilai nol.…
- Sebuah meja didorong Revana Yanma Julyta dengan gaya… Sebuah meja didorong Revana Yanma Julyta dengan gaya 12 N kearah kiri sedangkan Srie Resky Ayu Rahmadhanie menarik dengan gaya 40 N membentuk sudut 60°…
- Benda bermassa 8 kg di atas lantai licin didorong… Benda bermassa 8 kg di atas lantai licin didorong dengan gaya 4 N. Hitunglah usaha yang dilakukan gaya itu setelah 4 sekon! Jawaban yang tepat…
- Perhatikan gambar di bawah. Benda A dapat berpindah… Perhatikan gambar di bawah. Benda A dapat berpindah sejauh 6 m apabila gaya F1 dan F2,, mempunyai usaha sebesar .... A. 10 J B. 22…
- Jika benda perpindahan sejauh 3 meter berapa besar… Jika benda perpindahan sejauh 3 meter berapa besar usaha yang dikerjakan pada benda adalah.... A. 80 J B. 75 J C. 90 J D. 45…
- Suatu benda bermassa 5 kg dengan kecepatan 10 m/s… suatu benda bermassa 5 kg dengan kecepatan 10 m/s kemudian diberi gaya sebesar 10 N dalam 5 detik. Tentukan usaha total yang dilakukan gaya tersebut…
- Perhatikan gambar di bawah. Benda A dapat berpindah… Perhatikan gambar di bawah. Benda A dapat berpindah sejauh 6 m apabila gaya F1 dan F2, mempunyai usaha sebesar ... a. 10 J b. 22…
- Reza mendorong sebuah benda yang bermassa 20 kg… Reza mendorong sebuah benda yang bermassa 20 kg sejauh 6 meter ke utara, kemudian benda didorong lagi sejauh 8 meter ke timur. Jika besarnya gaya…
- 11. Yang dimaksud dengan organisasi usaha adalah .... 11. Yang dimaksud dengan organisasi usaha adalah .... a . kesatuan organisasi dagang b . kesatuan pendapat untuk mencari untung C. bentuk kerja sama untuk…
- Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 6 m/s, lalu… Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 6 m/s, lalu bergerak lagi dengan kecepatan 10 m/s. Jika massa benda 4 kg, Berapakah usaha benda tersebut? Jawaban untuk…
- Berikut ini adalah salah satu badan usaha milik negara .… Berikut ini adalah salah satu badan usaha milik negara .… a. pt astra internasional b. pt kereta api indonesia c. pt gudang garam d. pt…
- Kerjakan secara kelompok, hasilnya didiskusikan dan… Kerjakan secara kelompok, hasilnya didiskusikan dan presentasikan di depan kela Tujuan Mengidentifikasi konsep usaha dalam pelajaran IPA Alat dan Bahan 1. Meja tulis 2. Dinding/tembok…
- Badan usaha milik negara disebut…. badan usaha milik negara disebut…. Jawaban yang benar adalah perusahaan negara. Pembahasan: Badan usaha milik negara atau BUMN yang disebut dengan perusahaan negara menurut UU…
- Sebuah partikel bermassa m0 usaha yang diperlukan… sebuah partikel bermassa m0 usaha yang diperlukan partikel tersebut memiliki energi total 1,50m0c^2 dari keadaan diam adalah ..... m0c^2 jawaban dari soal tersebut yaitu 1/2…
- Perhatikan gambar dua buah bola bermuatan yang… Perhatikan gambar dua buah bola bermuatan yang didekatkan di bawah ini! Jika Q1 dan Q2 adalah besar masing-masing muatan dan r adalah jarak kedua muatan,…