Objek kajian sosiologi yang berada di lingkungan sekitar berbentuk asosiatif dan disosiatif. Suatu tindakan dapat dikategorikan berbentuk disosiatif apabila
a. menciptakan nilai dan norma baru
b. mengarah pada persatuan masyarakat
c. mengarah pada perpecahan masyarakat
d. mencegah konflikantarindividu/kelompok
e. mempertajam kesenjangan antarkelompok
Jawaban yang benar adalah C. Mengarah pada perpecahan masyarakat.
Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut!
Tindakan sosial secara umum adalah tindakan yang dipengaruhi dan memengaruhi orang lain saat melakukan interaksi sosial. Tindakan sosial ini berbentuk asosiatif dan disosiatif. Tindakan asosiatif ini mengarah kepada persatuan. Misalnya kerjasama antar suku untuk menampilkan pameran di suatu daerah. Sedangkan tindakan disosiatif ini mengarah kepada perpecahan. Misalnya tawuran antarkampung.
Jadi, suatu tindakan dapat dikategorikan berbentuk disosiatif apabila mengarah pada perpecahan masyarakat.
Rekomendasi lainnya :
- Perubahan perilaku dalam kehidupan masyarakat… Perubahan perilaku dalam kehidupan masyarakat sebagai akibat dari pengaruh kelompok dalam suatu komunitas. Ini merupakan bentuk integrasi sosial yang di sebut Jawaban yang benar adalah…
- Jelaskan pengertian separatisme, sabotase, spionase,… Jelaskan pengertian separatisme, sabotase, spionase, agresi, dan blokade! 1.Separatisme politis adalah suatu gerakan untuk mendapatkan kedaulatan dan memisahkan suatu wilayah atau kelompok manusia (biasanya kelompok…
- Pekerjaan menjadi seorang kuli bangunan biasanya… 2. Pekerjaan menjadi seorang kuli bangunan biasanya identik dengan pria. Apalagi, kuli bangunan rata-rata harus melakukan pekerjaan berat, yang membutuhkan tenaga dan stamina yang tinggi.…
- Pemuda desa X terlibat bentrok dengan pemuda desa Y… Pemuda desa X terlibat bentrok dengan pemuda desa Y akibat kesalahpahaman. Pascabentrok ,kedua kelompok pemuda tersebut sepakat menyelesaikan konflik secara kekeluargaan. Dengan bantuan kepala desa…
- Reva selalu rajin belajar agar lolos seleksi SBMPTN.… Reva selalu rajin belajar agar lolos seleksi SBMPTN. faktor yang mempengaruhi interaksi sosial adalah A. imitasi B. identifikasi C. sugesti D. simpati E. motivasi Jawabannya…
- Cabang ilmu yang dapat digunakan untuk mengkaji… Cabang ilmu yang dapat digunakan untuk mengkaji fenomena pada gambar adalah a. sosiologi politik b. sosiologi hukum c. sosiologi pendidikan d. sosiologi perkotaan e. sosiologi…
- Perencanaan usaha dibuat sebagai persiapan yaitu… Perencanaan usaha dibuat sebagai persiapan yaitu pedoman untuk tindakan tindakan akan dilaksanakan yang disesuaikan dengan lingkungan bisnis yang dihadapi merupakan pengertian dari.... Jawabannya adalah ifat…
- PT. Pelabuhan Indonesia menggandeng investor dari… Perhatikan kutipan artikel berikut! PT. Pelabuhan Indonesia menggandeng investor dari Belanda dan Tiongkok untuk menggarap fase Pelabuhan Kuala Tanjung, sekaligus mengoptimalkan terminal multipurpose kuala tanjung…
- Apa itu interaksi sosial budaya apa itu interaksi sosial budaya Jawabannya adalah : Interaksi sosial budaya merupakan hubungan atau interaksi timbal balik antarindividu dan masyarakat dalam hal kebudayaan dan saling…
- Saat ini jumlah pengguna aplikasi TikTokmakin… Saat ini jumlah pengguna aplikasi TikTokmakin meningkat. Oleh karena itu, Andika tertarik mengkaji tentang maraknya penggunaan aplikasi TikTok di kalangan pelajar tanpa memandang balk atau…
- 1. penyediaan peta kawasan bencana. 2. pemantauan… 1. penyediaan peta kawasan bencana. 2. pemantauan kondisi gunung api. 3. melakukan sosialisasi atau penyuluhan. tindakan tanggap bencana pada daerah gunung api yang aktif yang…
- Upaya mewujudkan pokok pikiran persatuan dalam… Upaya mewujudkan pokok pikiran persatuan dalam lingkungan bangsa dan negara antara lain melalui perilaku .... a. hidup rukun dengan saudara b. ikut serta dalam belajar…
- Sony ingin menimbang bahan kimia berbentuk serbuk… Sony ingin menimbang bahan kimia berbentuk serbuk sebagai bahan praktikum. Sebagai peserta didik yang mengerti tata cara penggunaan alat- alat laboratorium, Sony menggunakan gelas arloji…
- Perhatikan ilustrasi berikut! Amanda menolak ajakan… Perhatikan ilustrasi berikut! Amanda menolak ajakan teman-temannya berbelanja di mal. la lebih memilih menggunakan uangnya untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari dan membeli buku kuliah. Sebagai anak…
- 1. Apa perbedaan dan persamaan dampak sosiologi dan… 1. Apa perbedaan dan persamaan dampak sosiologi dan antropologi yang mempengaruhi kesehatan manusia? Berikan contoh! 2. Jelaskan dan contohkan pengaruh sosiologi dan antropologi terhadap pembangunan…