Apa yang dimaksud dengan mikroskop

apa yang dimaksud dengan mikroskop

Mikroskop merupakan alat optik yang berfungsi untuk melihat benda-benda kecil (mikroskopis).

Mikroskop merupakan alat optik yang berfungsi untuk melihat benda-benda kecil yang tidak dapat dilihat dengan mata secara langsung atau bersifat mikroskopis. Mikroskop dapat digunakan pada makhluk hidup seperti bakteri, protoza, alga dan jamur yang bersifat mikroskop. Selain untuk melihat organisme, mikroskop juga dapat digunakan untuk melihat struktur dari suatu bagian organisme. Misalnya melihat jaringan epidermis, jeringan parenkim pada daun.

Jadi, mikroskop merupakan alat optik yang berfungsi untuk melihat benda-benda kecil (mikroskopis).

Semoga membantu ya 🙂

Baca Juga :  Hasil yang paling sederhana dari √(12)×√(6):√(3) adalah....