Organisme hidup seperti hewan vertebrata untuk memperoleh energi perlu mengadakan pembakar zat makanan, pembakaran tersebut terjadi di …
A. paru-paru
B. hati
C. dalam darah
D. sel-sel tubuh
Jawaban yang tepat adalah opsi D.
Organisme hidup seperti hewan vertebrata perlu melakukan pembakaran zat makanan untuk memperoleh energi. Proses metabolisme tersebut disebut sebagai proses respirasi. Pada makhluk hidup, respirasi terjadi di dalam sel-sel tubuh. Pada organisme eukariotik seperti hewan vertebrata proses tersebut terjadi di sitoplasma dan mitokondria.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah opsi D.
Semoga membantu!
Rekomendasi lainnya :
- Daniel sedang mengamati hewan herbivor yang hidup di… Daniel sedang mengamati hewan herbivor yang hidup di suatu lahan hijau. Hewan yang diamatinya menunjukkan ciri khas, yakni mencerna makanan sebanyak dua kali. Pertama-tama hewan…
- Setiap makhluk hidup membutuhkan makhluk hidup… Setiap makhluk hidup membutuhkan makhluk hidup lainnya untuk bisa bertaha, bukti dari hal tersebut antara lain adalah …. a. Manusia membutuhkan air dan api untuk…
- Kegiatan manusia di bawah ini yang dapat mengganggu… Kegiatan manusia di bawah ini yang dapat mengganggu keseimbangan ekosistem adalah …. a. Menanami sawah dengan palawija b. Menangkap ikan di laut dengan jaring c.…
- Perhatikan gambar piramida makanan berikut!… Perhatikan gambar piramida makanan berikut! Peristiwa yang terjadi pada piramida makanan tersebut adalah .... a. energi berpindah dari elang ke ular b. elang memiliki jumlah…
- Penggunaan asam sebagai zat pengawet karena dapat… Penggunaan asam sebagai zat pengawet karena dapat mencegah pertumbuhan organisme melalui.... a. menurunkan pH b. meningkatkan pH c. menurunkan kadar air d. menurunkan derajat kebasaan…
- Tumbuhan hijau bagi makhluk hidup di sekitarnya… Tumbuhan hijau bagi makhluk hidup di sekitarnya berperan sebagai …. A. pengurai sisa kehidupan B. penghasil karbondioksida C. pencegah erosi D. penyedia energi Jawaban pertanyaan…
- Apa yang dimaksud dengan rantai makanan apa yang dimaksud dengan rantai makanan Rantai makanan merupakan proses makan dan dimakan dalam suatu ekosistem. Ekosistem terdiri dari dua komponen yaitu abiotik (benda tak…
- Perbandingan hewan Vertebrata dalam tabel di bawah… Perbandingan hewan Vertebrata dalam tabel di bawah ini yang benar adalah .... Perbandingan hewan Vertebrata dalam tabel di bawah ini yang benar adalah hewan :…
- Respirasi manusia dapat terjadi secara internal dan… Respirasi manusia dapat terjadi secara internal dan eksternal. Proses respirasi internal pada manusia adalah …. Jawaban yang benar adalah pernapasan internal adalah pernapasan yang terjadi…
- Apa yang dimaksud dengan pencernaan apa yang dimaksud dengan pencernaan Jawaban yang tepat adalah Pencernaan adalah sebuah proses metabolisme di mana suatu makhluk hidup memproses sebuah zat, dalam rangka untuk…
- Anna menemukan cacing, siput, luwing di halaman… Anna menemukan cacing, siput, luwing di halaman rumahnya. peran hewan tersebut di dalam ekosistem adalah.… 𝐉𝐚𝐰𝐚𝐛𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 detritivor. 𝐘𝐮𝐤 𝐬𝐢𝐦𝐚𝐤 𝐩𝐞𝐦𝐛𝐚𝐡𝐚𝐬𝐚𝐧 𝐛𝐞𝐫𝐢𝐤𝐮𝐭. Detritivor…
- Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan… Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin.. Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin sedikit.…
- Jika kamu seorang ahli klasifikasi dan menemukan… Jika kamu seorang ahli klasifikasi dan menemukan organisme yang memiliki ciri-ciri yaitu termasuk organisme multiseluler, tidak dapat berfotosintesis, memperoleh makanan dengan menyerapnya dari lingkungan, terdiri…
- Persamaan oksidasi biologis yang benar adalah Persamaan oksidasi biologis yang benar adalah Persamaan oksidasi biologis yang benar adalah Sari makanan + O2 -> CO2 + H2O + Energi. Oksidasi biologi adalah…
- Tujuan sebuah respirasi adalah .... Tujuan sebuah respirasi adalah .... Tujuan sebuah respirasi yaitu untuk menghasilkan suatu energi dengan peranan oksigen yang dihirup serta akan mengeluarkan karbon dioksida sebagai hasil…