Selain berdampak positif, pemusatan pembangunan dapat menyebabkan terjadinya urbanisasi di wilayah pusat perekonomian. upaya tepat pemerintah untuk mengurangi dampak yang muncul adalah ….
a. memudahkan perizinan pendirian usaha di wilayah pusat ekonomi
b. melakukan pemerataan pembangunan di berbagai wilayah
c. menggalakkan progam padat karya di wilayah perkotaan
d. menyediakan rumah subsidi di wilayah pusat ekonomi
Jawabannya B.
Pembahasan:
Urbanisasi adalah kegiatan perpindahan penduduk dari desa ke kota, yang bertujuan untuk memperoleh pekerjaan, menempuh pendidikan, dan memperoleh kehidupan yang lebih layak. Upaya yang dapat dilakukan pemerintah untuk mengatasi kegiatan urbanisasi yang akan membuat wilayah perkotaan semakin padat adalah dengan melakukan pemerataan pembangunan di berbagai wilayah, sehingga dapat menggali potensi ekonomi masing-masing wilayah dan mencegah terjadinya kegiatan urbanisasi.
Jadi, jawabannya adalah B. melakukan pemerataan pembangunan di berbagai wilayah.
Rekomendasi lainnya :
- Pemerintah menyalurkan subsidi pupuk bagi petani… Pemerintah menyalurkan subsidi pupuk bagi petani yang terdampak bencana atau minim modal. progam tersebut merupakan upaya pemerintah untuk.... a. mengurangi resiko gagal panen b. meningkatkan…
- Usaha yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi laju… Usaha yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi laju pertumbuhan penduduk dengan .... A. program posyandu B. program KB C. program jumsih D. program imunisasi Jawaban yang…
- Upaya yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi… Salah satu dampak negatif perdagangan internasional adalah membanjirnya barang impor di dalam negeri. upaya yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi kondisi tersebut adalah menerapkan kebijakan ....…
- Wilayah perdesaan memiliki ciri topografinya kasar,… Wilayah perdesaan memiliki ciri topografinya kasar, permukaan air tanah yang dangkal, dan keamanan wilayah terjamin. Pola permukiman yang akan terbentuk sesuai kondisi alam tersebut adalah…
- Dampak keberhasilan kebijakan pada masa demokrasi… Dampak keberhasilan kebijakan pada masa demokrasi liberal yang sampai sekarang membawa dampak positif bagi wilayah negara kesatuan Republik Indonesia adalah... Kebijakan pada masa Demokrasi lIberal…
- Berkembangnya sektor pariwisata di kecamatan… Berkembangnya sektor pariwisata di kecamatan Keligesing, berdampak terhadap meningkatkannya kegiatan pembangunan di masyarakat. Lahan penduduk yang semula perbukitan banyak yang dikeruk tanahnya untuk dijadikan lokasi…
- Dampak urbanisasi negatif bagi desa yang ditinggalkan adalah dampak urbanisasi negatif bagi desa yang ditinggalkan adalah a. kriminalitas meningkat b. muncul daerah kumuh c. kelebihan tenaga kerja d. kekurangan tenaga kerja muda e.…
- Pemerintah daerah memerlukan banyak dana untuk… Pemerintah daerah memerlukan banyak dana untuk melaksanakan program pembangunan didaerahnya .pembiayaan pembangunan di peroleh dari berbagai sumber pendapatan berikut pernyataan yang tepat mengenai. tujuan anggaran…
- Perkampungan penduduk di bantaran sungai mengalami… Perkampungan penduduk di bantaran sungai mengalami pencemaran baik dari aktifitas rumah tangga maupun pabrik yang ada dekat sungai. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk…
- Tuliskan usaha-usaha yang dilakukan oleh pemerintah… Tuliskan usaha-usaha yang dilakukan oleh pemerintah untuk mengatasi atau mencegah meningkatnya populasi manusia! Beberapa usaha yang dilakukan oleh pemerintah untuk mencegah meningkatnya populasi akan dijelaskan…
- Pemerintah menggencarkan progam jaminan kesehatan… pemerintah menggencarkan progam jaminan kesehatan nasional (jknkis) untuk memenuhi kebutuhan kesehatan masyarakat miskin. progam tersebut diselenggarakan pemerintah sebagai upaya.... Jawaban dari pertanyaanmu adalah upaya untuk…
- Berikut ini yang termasuk pengeluaran pemerintah… Berikut ini yang termasuk pengeluaran pemerintah pusat adalah .... a bantuan perumahan, bantuan pasar, dan dana alokasi umum b belanja pegawai, pembayaran utang, dan dana…
- Perubahan musim yang ekstrem di indonesia… Perubahan musim yang ekstrem di indonesia menyebabkan lahan pertanian mengering. petani akan mengalami gagal panen hingga menyebabkan kerugian. upaya tepat pemerintah untuk mengatasi permasalahan tersebut…
- Inflasi dapat disebabkan oleh penurunan nilai upaya… Inflasi dapat disebabkan oleh penurunan nilai upaya menjaga kestabilan nilai mata uang. Upaya riil mata uang. Pemerintah perlu melakukan dilakukan pemerintah tersebut dikenal sebagai kebijakan…
- Berdasarkan klasifikasi wilayah, gambar berikut… Berdasarkan klasifikasi wilayah, gambar berikut termasuk ke kalam wilayah .... a. core region b. development axes c. resources frontier region d. depressed region e. special…