Berapa banyak susunan huruf yang dapat disusun dari huruf huruf berikut ini secara berdampingan
a.Jakarta
b.Trigonometrik
c.Fuji
Penjelasan dengan langkah-langkah:
a. Jakarta = 7 huruf
J = 1, k = 1, a = 3, r = 1, t = 1
Banyak susunan :
(7)P(1,1,3,1,1)
= 7! / 1! 1! 3! 1! 1!
= 7 x 6 x 5 x 4 x 3! / 1! 1! 3! 1! 1!
= 7 x 6 x 5 x 4
= 840
b. Trigonometrik = 13 huruf
T = 2, r = 2, i = 2, g = 1, o = 2, n = 1, m = 1, e = 1, k = 1
banyak susunan :
(13)P(2,2,2,1,2,1,1,1,1)
= 13! / 2! 2! 2! 2!
= 13 x 12 x 11 x 10 x 9 x 8 x 7 x 6 x 5 x 4 x 3 x 2! / 2! 2! 2! 2!
= 13 x 12 x 11 x 10 x 9 x 8 x 7 x 6 x 5 x 4 x 3 / 2 x 2 x 2
= 13 x 12 x 11 x 10 x 9 x 7 x 6 x 5 x 4 x 3
= 389.188.800
c. total huruf = 4
F = 1, u = 1, j = 1, i = 1
banyak susunan :
(4)P(1,1,1,1)
= 4! / 1! 1! 1! 1!
= 4 x 3 x 2
= 24
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Hukum tajwid al maidah ayat 48 Hukum tajwid al maidah ayat 48 Tajwid dalam Al-Maidah ayat 48 - وَاَنْزَلْنَآ اِلَيْكَ: Ikhfa karena nun sukun bertemu huruf ز Mad jaiz munfasil karena…
- Tentukan anggota himpunan dari A∪B dengan… Tentukan anggota himpunan dari A∪B dengan menyebutkan anggota-anggotanya, kemudian tentukan n(A∪B) untuk himpunan A dan B berikut! A={huruf pembentuk kata bunda} B={ huruf pembentuk kata…
- 4. Perhatikan data-data berikut! 3) An 4) In 1) A 2)… 4. Perhatikan data-data berikut! 3) An 4) In 1) A 2) I Berdasarkan data tersebut, yang termasuk bunyi harakat dasar pada huruf hijaiah ditunjukkan oleh…
- Buah sesungguhnya pada strawberry pada ganbar di… Buah sesungguhnya pada strawberry pada ganbar di atas ditunjukkan huruf .... A A B B C C D D E E Jawabannya adalah D. Buah…
- Tentukan bacaan Alif lam Qomariyah dan syamsiah… Tentukan bacaan Alif lam Qomariyah dan syamsiah dalam Q.s Al-A'raf ayat 180 Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman: وَلِلَّهِ الْأَسْمَآءُ الْحُسْنٰى فَادْعُوهُ بِهَا ۖ وَذَرُوا الَّذِينَ يُلْحِدُونَ فِىٓ أَسْمٰٓئِهِۦ ۚ سَيُجْزَوْنَ مَا…
- Jika pola tersebut terus berlanjut, banyak buatan… Jika pola tersebut terus berlanjut, banyak buatan wama ungu pada susunan ke-7 adalah ... A. 42 B. 44 C. 56 D. 58 jawaban yang benar…
- Keluarga Suroto berlibur ke Pulau Bali membeli… Cermati kalimat berikut! Keluarga Suroto berlibur ke Pulau Bali membeli topeng Bali, salak bali, dan Ukiran Bali. Perbaikan kesalahan penggunaan huruf kapital dalam kalimat di…
- Pemerintahan uni emirat arab pada senin 2 september… Pemerintahan uni emirat arab pada senin 2 september 2018 telah memilih dua astronot petmanya yg akan menjalankan misi ke stasiun luar angkasa internasional Penulisn kata…
- Buku ini digunakan seorang siswa kelas XI SMA… Buku ini digunakan seorang siswa kelas XI SMA sebagai bahan acuan dalam menulis proposalnya. buku yang dimaksud berjudul integritas pegawai dalam bekerja. buku itu terbit…
- Carilah bacaan Alif lam Syamsiah dan Alif lam… Carilah bacaan Alif lam Syamsiah dan Alif lam qamariyyah masing masing 10 pada surat anaba dan anasyah Pengertian Alif Lam Qomariyah (yakni lam ta'rif/alif lam yang dibaca jelas ,tidak masuk ke huruf setelah nya) Contoh 10 Alif Lam Qomariyah di An-Naba' العظيم ayat 2 الأرض ayat 6…
- Warga desa wono Sari mendapat pelatihan hortikultura… Warga desa wono Sari mendapat pelatihan hortikultura dari penyuluh pertanian. Pelatihan tersebut untuk mendayagunakan lahan kosong di pekarangan. Para warga sangat antusias mempraktikkan hasil pelatihan…
- Berdasarkan gambar tersebut, tekanan hidrostatis… berdasarkan gambar tersebut, tekanan hidrostatis terbesar dan terkecil akan dialami oleh ikan yang ditunjukkan oleh huruf.... Jawaban yang benar adalah tekanan hidrostatis terbesar dialami oleh…
- Apa yang dimaksud dengan latar apa yang dimaksud dengan latar Latar adalah gambaran keadaan waktu, tempat, dan suasana dalam karya sastra. Ikuti pembahasannya yuk. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah…
- Pengertian lampu Pengertian lampu Lampu adalah alat yang digunakan untuk menerangi. Ikuti pembahasannya yuk. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah pedoman dalam mencari arti atau makna kata.…
- Pola lantai huruf V termasuk pola lantai Pola lantai huruf V termasuk pola lantai a. horizontal b. vertikal c. diagonal d. melengkung Jawaban yang tepat adalah B. Vertikal. Yuk simak pembahasan berikut.…