Rumah Baek Hyun yang terdiri dari 18 ruangan akan dipasangi marmer berlapis emas. Rata-rata anggaran yang harus disiapkan untuk pemasangan adalah Rp5.500.000,00 per m^2m2. Kelompok ruangan manakah yang akan menghabiskan dana paling banyak?
(A) Tiga ruangan yang luas lantainya masing-masing 41 m^2m2
(B) Lima ruangan yang luas lantainya masing-masing 18 m^2m2
(C) Sebuah ruangan dengan lantai seluas 122 m^2m2
(D) Empat ruangan yang luas lantainya masing-masing 28 m^2m2
(E) Lima ruangan yang luas lantainya masing-masing 24 m^2m2
Jawabannya adalah A.
Perhatikan penjelasan berikut.
Rumus yang digunakan :
dana pemasangan marmer = banyak ruangan x luas ruangan x harga pemasangan per m²
Diketahui :
rumah terdiri dari 18 ruangan
harga pemasangan = Rp5.500.000,00
Maka :
(A) Tiga ruangan yang luas lantainya masing-masing 41 m²
dana = 3 x 41 x 5.500.000 = 676.500.000
(B) Lima ruangan yang luas lantainya masing-masing 18 m²
dana = 5 x 18 x 5.500.000 = 495.000.000
(C) Sebuah ruangan dengan lantai seluas 122 m²
dana = 1 x 122 x 5.500.000 = 671.000.000
(D) Empat ruangan yang luas lantainya masing-masing 28 m²
dana = 4 x 28 x 5.500.000 = 616.000.000
(E) Lima ruangan yang luas lantainya masing-masing 24 m²
dana = 5 x 24 x 5.500.000 = 660.000.000
Jadi, kelompok ruangan yang akan menghabiskan dana paling banyak adalah tiga ruangan yang luas lantainya masing-masing 41 m².
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.
Semoga membantu ya 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Emas 24 karat (emas murni) dikelompokkan ke dalam .... Emas 24 karat (emas murni) dikelompokkan ke dalam .... a. zat tunggal kelompok unsur b. zat tunggal kelompok senyawa c. campuran homogen d. campuran heterogen…
- Lantai kamar mandi di rumah pak ali berbentuk… lantai kamar mandi di rumah pak ali berbentuk persegi panjang dengan ukuran 2 meter × 3 meter. pak ali akan memasang keramik pada lantai kamar…
- Pak Akhmad punya aset di daerah sekarang sebagai… Pak Akhmad punya aset di daerah sekarang sebagai berikut • luas tanah 500 m2 (njop rp 1.000.000) • luas rumah 600 m2 (rumah tingkat 3,…
- Kamar tidur ujang akan dipasangi keramik.luas… kamar tidur ujang akan dipasangi keramik.luas kamarnya 16 m². sementara luas keramik masing masing 30cm² berapa banyak keramik yang diperlukan Dari soal kita ketahui bahwa…
- Banyak kertas kado yang ia butuhkan agar bisa… Aldebaran akan memberikan kado sebuah mobil-mobilan kepada adiknya yang berhasil menjadi juara kelas. Setelah membeli mobil-mobilan, ia berniat membungkusnya dengan kertas kado bermotif kesukaan adiknya.…
- Untuk menjaga kesehatannya Naufal minum air sebanyak… Untuk menjaga kesehatannya Naufal minum air sebanyak 2 liter H2O. Jika air diukur pada keadaan standar maka air yang masuk dalam tubuh Naufal adalah ...…
- Sebuah persegi panjang mempunyai panjang 40 dan… sebuah persegi panjang mempunyai panjang 40 dan lebar 60 tentukan luas dari persegi panjang tersebut Jawaban yang benar adalah 2.400 satuan luas Ingat! Rumus mencari…
- Sebuah persegi mempunyai panjang 20 dan lebar 40… sebuah persegi mempunyai panjang 20 dan lebar 40 tentukan luas dari persegi tersebut Jawaban yang benar adalah 800 satuan luas Ingat! Rumus mencari luas persegi…
- Sebuah ruangan ber-AC memiliki kaca jendela yang… 7. Sebuah ruangan ber-AC memiliki kaca jendela yang luasnya 2,0m × 1,2m dan tebalnya 3,5 mm. Suhu di dalam ruang 20°C dan suhu di luar…
- Tindakan yang sesuai untuk permasalahan penduduk… Tindakan yang sesuai untuk permasalahan penduduk utama pada usia 0-5 tahun pada beberapa tahun ke depan adalah... Jawabannya adalah menyiapkan pendidikan yang memadai dan cukup…
- Sebutkan 4 kebiasaan salah yang merusak penglihatan Sebutkan 4 kebiasaan salah yang merusak penglihatan Jawabannya yaitu terlalu sering menatap layar gadget, membaca sambil tiduran dan di ruangan gelap, menyentuh atau mengucek mata,…
- Diketahui panjang busur AB = 24 cm, panjang busur PR… Diketahui panjang busur AB = 24 cm, panjang busur PR = 36 cm dan luas juring AOB = 60 cm². Luas juring POR adalah... Jawaban…
- Hitunglah luas bola dengan jari jari 142 cm hitunglah luas bola dengan jari jari 142 cm Jawaban yang benar adalah 253.259,84 cm². Pembahasan: Ingat! Rumus luas permukaan bola berikut. Luas = 4 x…
- Perbandingan antara luas selimut dan luas permukaan… Perbandingan antara luas selimut dan luas permukaan suatu tabung adalah 1:2. Jika luas permukaannya 616 cm², volume tabung tersebut adalah ... cm³. a. 2.188 b.…
- Karena pengawas ujian terlihat sedang pergi keluar… Karena pengawas ujian terlihat sedang pergi keluar ruangan, salah satu peserta ujian yang bernama Samuel bergegas menanyakan jawaban ujian pada teman satu bangkunya. Tidakan Samuel…