Salah satu dampak positif perdagangan internasional adalah dapat menjadi sumber devisa bagi negara, analisislah dampak positif lainnya yang dapat dirasakan oleh negara indonesia dalam melakukan perdagangan internasional …
Jawabannya yaitu semakin terpenuhinya alat pemuas kebutuhan.
Pembahasan.
Perdagangan internasional adalah kegiatan yang terkait dengan transaksi barang dan/atau jasa yang terjadi antar negara dengan tujuan untuk memperoleh keuntungan. Secara garis besar, perdagangan internasional merupakan kegiatan ekspor dan impor. Salah satu keuntungan dari perdagangan internasional adalah kebutuhan masyarakat akan barang dan jasa yang dapat dipenuhi dengan cara mengimpor barang dan jasa tersebut dari negara lain.
Jadi, kesimpulannya keuntungan yang di dapat dari perdagangan internasional salah satunya yaitu semakin terpenuhinya alat pemuas kebutuhan.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Dampak keberhasilan kebijakan pada masa demokrasi… Dampak keberhasilan kebijakan pada masa demokrasi liberal yang sampai sekarang membawa dampak positif bagi wilayah negara kesatuan Republik Indonesia adalah... Kebijakan pada masa Demokrasi lIberal…
- Berikut yang bukan merupakan dampak pada negara jika… berikut yang bukan merupakan dampak pada negara jika tidak mengadakan hubungan internasional adalah.. a.menimbulnya kecurigaan masyarakat internasional terhadap suatu negara b.menjadai negara yang disegani oleh…
- Keunggulan absolut adalah ........ Keunggulan absolut adalah ........ a. kemampuan suatu negara untuk pengiriman produksi barang atau jasa yang dapat diproduksi oleh negara lain b. suatu negara untuk memproduksi…
- 1. akses ke pasar tidak diatur 2. akses informasi… 1. akses ke pasar tidak diatur 2. akses informasi pasar tidak diatur 3. perdagangan jasa tanpa pajak atau hambatan perdagangan 4. perdagangan barang tanpa pajak…
- Perhatikan pernyataan berikut: 1. meningkatkan… Perhatikan pernyataan berikut: 1. meningkatkan kesejahteraan Negara-negara anggota melalui perdagangan bebas 2. mendorong lebih terbukanya perdagangan dunia 3. menyediakan mekanisme penyelesaian perdagangan internasional 4. menyediakan…
- Dalam perdagangan internasional, devisa merupakan… Dalam perdagangan internasional, devisa merupakan aset atau kewajiban finansial yang digunakan dalam transaksi internasional. Berikut bukan sumber-sumber devisa negara adalah .... a. ekspor b. impor…
- Dampak positif dari interaksi antarnegara ASEAN dampak positif dari interaksi antarnegara ASEAN Jawaban yang benar adalah 'Dampak positif dari interaksi antarnegara ASEAN yaitu menambah investasi, memperluas pasar bagi produk antar negara,…
- Adanya interaksi antar ruang menimbulkan fenomena… Adanya interaksi antar ruang menimbulkan fenomena yang banyaknya masyarakat indonesia lebih gemar membeli barang dari luar negeri hal ini menandakan salah satu dampak ada interaksi…
- Salah satu upaya mewujudkan ketahanan politik dalam… Salah satu upaya mewujudkan ketahanan politik dalam aspek politik luar negeri yaitu... A. Meningkatkan citra positif bangsa Indonesia melalui promosi dan diplomasi B.Meningkatkan kualitas politik…
- Jelaskan devisa sebagai alat vital negara dan… Jelaskan devisa sebagai alat vital negara dan sebagai pengukur ekonomi? Jawabannya, devisa sebagai alat vital mengandung arti devisa digunakan untuk memenuhi kepentingan masyarakat dalam suatu…
- Teori mutlak kerjasama ekonomi internasional teori mutlak kerjasama ekonomi internasional Jawaban yang benar adalah suatu negara bisa dikatakan memiliki keunggulan mutlak dibandingkan negara lain, ketika negara tersebut mampu menghasilkan barang…
- Untuk mengembangkan ekspor dalam negeri, pemerintah… Untuk mengembangkan ekspor dalam negeri, pemerintah mengambil beberapa kebijakan yang memudahkan para eksportir untuk meningkatkan ekspor, salah satu kebijakan adalah mengendalikan harga produk ekspor di…
- Menteri perdagangan RI, enggartiasto lukita bersama… Menteri perdagangan RI, enggartiasto lukita bersama menteri ekonomi asean lainnya menghadiri pembukaan pertemuan menteri ekonomi asean ke-49 di hotel marriot, kota pasay, filipina, kamis (7/9).…
- Negara X baru saja menerima devisa pelengkap. Salah… Negara X baru saja menerima devisa pelengkap. Salah satu sumber penerimaan devisa dalam devisa pelengkap adalah... Jawabannya hasil penjualan jasa (dalam valas) dari transfer. Pembahasan…
- Keberhasilan ekspedisi bangsa belanda menyebabkan… keberhasilan ekspedisi bangsa belanda menyebabkan ekspedisi lainnya bermunculan, banyak pedagang belanda yang melakukan perdagangan di indonesia. akibat dari kondisi tersebut adalah…… a. perdagangan dapat berjalan…