Gambar berikut ini merupakan hewan Hermaprodit, artinya ….
A. Organ kelamin jantan dan betina dalam satu tubuh
B. Organ kelamin jantan betina terpisah
C. Menghasilkan keturunan tanpa fertilisasi
D. Fertilisasi di dalam tubuh
E. Fertilisasi di luar tubuh
Jawaban yang benar adalah A. Organ kelamin jantan dan betina dalam satu tubuh.
Bekicot merupakan salah satu contoh hewan yang tergolong kedalam Hermaprodit. Golongan hewan i i memiliki 2 jenis kelamin di dalam satu tubuhnya, yaitu kelamin jantan dan betina. Kedua kelamin tersebut masing-masing berguna untuk menghasilkan sel telur dan sel sperma.
Jadi, jawaban yang benar adalah A.
Rekomendasi lainnya :
Jenis hewan arthropoda jenis hewan arthropoda Contoh dari hewan athropoda adalah udang-udangan, serangga, dan laba-laba. Athropoda adalah hewan dengan ciri khas memiliki tubuh dan kaki yang berbuku-buku, bersegmen…
Perhatikan gambar berikut! Organisme tersebut dapat… Perhatikan gambar berikut! Organisme tersebut dapat dikelompokkan ke dalam kelompok yang sama sebab mereka memiliki ciri ... A. Multiselular dan bereproduksi secara seksual B. Multiselular…
Jelaskan 2 bentuk hewan yang dapat dibedakan berdasarkan… jelaskan 2 bentuk hewan yang dapat dibedakan berdasarkan sistem tubuh dan lapisan penyusun tubuh. Berdasarkan sistem tubuhnya hewan dibagi dua yaitu hewan yang berdarah panas…
Perhatikan pernyataan berikut! 1) Tidak mengalami masa… Perhatikan pernyataan berikut! 1) Tidak mengalami masa mengandung. 2) Makanan yang dibutuhkan embrio berasal dari tubuh induknya. 3) Telur dibuahi dalam tubuh induk. 4) Embrio…
Hormon yang berfungsi merangsang perkembangan ciri-ciri… Hormon yang berfungsi merangsang perkembangan ciri-ciri kelamin sekunder wanita adalah.... A. Estrogen B. Progesterone C. Testosteron D. Oksitosin E. Adrenalin Jawabannya adalah A. Wanita memiliki…
Pernyataan di bawah ini yang benar adalah …. A.… Pernyataan di bawah ini yang benar adalah …. A. Echinodermata merupakan hewan penyusun terumbu karang yang utama B. Echinodermata termasuk dalam filum Mollusca C. Echinodermata…
Filum yang karakteristiknya ditampilkan oleh segmentasi… Filum yang karakteristiknya ditampilkan oleh segmentasi tubuh hewan-hewannya, yaitu.... A. Mollusca B. Cnidaria C. Arthropoda D. Platyhelminthes E. Oligochaeta Jawaban yang tepat adalah C. Arthropoda.…
Ciri-ciri nematoda yang benar ditunjukkan oleh nomor... perhatikan ciri-ciri hewan berikut! 1) bertubuh gilik silindris; 2) beruas-ruas dan bersilia; 3) tubuh simetri bilateral; 4) ekskresi melalui buluh malpighi; 5) merupakan hewan hermafrodit;…
Gambar berikut adalah ... Gambar berikut adalah ... a. Cestoda b. Trematoda c. Polychaeta d. Hirudinae e. Oligochaeta Jawabannya adalah A. Cestoda Mari simak pembahasan berikut. Cestoda atau yang…
Urutan yang benar dalam tahapan metamorfosis sempurna… Urutan yang benar dalam tahapan metamorfosis sempurna adalah… a. Telur-larva-dewasa-pupa b. Dewasa-larva-pupa-dewasa c. Telur-dewasa-pupa-dewasa d. Telur-larva-pupa-dewasa Jawaban yang benar adalah D. Metamorfosis adalah perubahan ukuran,…
Seorang siswa menemukan hewan dengan ciri-ciri bergerak… Seorang siswa menemukan hewan dengan ciri-ciri bergerak dengan kaki ambulakral dan rangka tubuhnya dari zat kapur. Hewan itu tergolong kelompok ... a. Porifera b. Annelida…
Untuk memperoleh keturunan sapi yang unggul, seorang dokter… Untuk memperoleh keturunan sapi yang unggul, seorang dokter hewan memasukkan spermatozoid sapi unggul kedalam rahim sapi betina, proses yang dilakukan dokter tersebut disebut.... Jawaban yang…