Pernyataan berikut yang termasuk sebagai pernyataan normatif adalah ….

Pernyataan berikut yang termasuk sebagai pernyataan normatif adalah ….
a. penetapan kenaikan upah minimum provinsi (ump) memberatkan pengusaha, karena biaya produksi yang tinggi dapat mengurangi laba perusahaan.
b. curah hujan yang tinggi dapat menyebabkan petani gagal panen.
c. penerapan teknologi dalam bidang pertanian mampu meningkatkan hasil produksi.
d. seorang pengusaha menggunakan sumber daya ekonomi secara efisien, sehingga mampu menghasilkan produk barang dan jasa bernilai jual renda
e. pemerintah harus mengupayakan peningkatan pendapatan, agar kesejahteraan dan pemerataan pendapatan dinikmati seluruh masyarakat

Jawabannya adalah opsi E.

Pembahasan
Ekonomi normatif adalah pendekatan ekonomi yang lebih menitikberatkan pada aspek norma, nilai, atau etika bagaimana suatu peristiwa seharusnya terjadi. Berbeda dengan ekonomi positif yang mengandung fakta, biasanya ekonomi normatif mengandung opini-opini. Sehingga jawaban yang tepat adalah E yaitu pemerintah harus mengupayakan peningkatan pendapatan. Karena kata ‘harus mengupayakan’ mengandung opini yang disampaikan. Berbeda denganopsi lainnya yang merupakan fakta (ekonomi positif).

Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah opsi E yaitu pemerintah harus mengupayakan peningkatan pendapatan, agar kesejahteraan dan pemerataan pendapatan dinikmati seluruh masyarakat.

Baca Juga :  Diketahui h (x) = x+3/2-x maka h -¹ (-2) adalah....