Tahapan yang benar tentang proses spermatogenesis adalah ….
a. spermatosit spermatogonium spermatid spermaa
b. spermatogonium spermatosit spermatid spermaa
c. spermatid spermatosit spermatogonium spermaa
d. spermatogonium spermatid spermatosit spermaa
e. spermatosit spermatid spermatogonium spermaa
Jawaban:
B. spermatogonium spermatosit spermatid sperma
Pembahasan:
Spermatogenesis adalah proses pembentukan sperma yang terjadi di dalam tubulus seminiferus. Berikut ini merupakan proses spermatogenesis:
1. Spermatogonium (2n) membelah secara mitosis menjadi spermatosit Primer (2n).
2. Spermatosit primer (2n) membelah secara meiosis I menjadi 2 spermatosit sekunder (n)undefined
3. 2 Spermatosit sekunder (n) membelah secara meiosis II menjadi 4 spermatid (n).
4. 4 spermatid (n) mengalami spermiogenesis atau pematangan dan berdiferensi menjadi 4 spermatozoa (n).
Jadi, tahapan yang benar tentang proses spermatogenesis adalah spermatogonium, spermatosit, spermatid, dan sperma.
Rekomendasi lainnya :
- Jelaskan apa tahapan akomodasi dalam proses integrasi sosial jelaskan apa tahapan akomodasi dalam proses integrasi sosial Jawaban yang benar adalah tahap akomodasi, merupakan tahap dimana individu saling menyesuikan diri atau beradaptasi Yuk simak…
- Selama mitosis sel tidak mengalami proses … Selama mitosis sel tidak mengalami proses … a. Kondensasi kromosom b. Replikasi DNA c. Pemisahan sister kromatid d. Pembentukan benang spindel Jawaban untuk soal diatas…
- Bagian yang ditunjuk oleh huruf Y pada gambar di… Bagian yang ditunjuk oleh huruf Y pada gambar di samping memiliki fungsi sebagai.... a. saluran yang dilalui spermaa dari epididimis ke vesikula seminalis b. saluran…
- Mengapa bisa terjadi nya hujan? mengapa bisa terjadi nya hujan? jawaban yang tepat untuk soal ini dapat disimak pembahasan di bawah ya! Berikut adalah penjelasannya. Hujan adalah air yang jatuh…
- Sebuah trafo memiliki efisiensi 62,5%, kumparan… Sebuah trafo memiliki efisiensi 62,5%, kumparan primer 0,4 kali kumparan sekunder. Jika kuat arus sekunder 0,5 A, maka kuat arus primer adalah… A. 0,5 A…
- Jelaskan proses pembentukkan urine Jelaskan proses pembentukkan urine Jawabannya akan dijelaskan dibawah ini. Yuk simak penjelasan berikut ini! Urine adalah proses pembuangan sisa cairan tubuh melalui proses ekskresi dari…
- Proses peleburan antara sel telur dengan sel s p e r… Proses peleburan antara sel telur dengan sel s p e r m a disebut .... a. mitosis b. penyerbukan c. meiosis d. penanaman e. fertilisasi…
- Hewan yang mengalami daur hidupnya tidak sempurna adalah… Hewan yang mengalami daur hidupnya tidak sempurna adalah… a. Kupu-kupu dan belalang b. Belalang dan walang sangit c. Nyamuk dan rayap d. Katak dan kecoak…
- Proses pembentukan urine proses pembentukan urine Jawabannya yaitu pembentukan urine biasanya terdiri dari tiga tahap, seperti filtrasi (penyaringan), reabsorpsi (penyerapan kembali), dan augmentasi atau sekresi (pengumpulan). Yuk simak…
- Untuk memperbanyak diri, bakteri melakukan… Untuk memperbanyak diri, bakteri melakukan reproduksi secara aseksual dengan cara .... A. pembelahan biner B. transformasi C. transduksi D. konjugasi E. replikasi Jawaban yang tepat…
- Proses peleburan antara sel telur dengan sel s p e r… Proses peleburan antara sel telur dengan sel s p e r m a disebut .... a. mitosis b. penyerbukan c. meiosis d. penanaman e. fertilisasi…
- Apa yang dimaksud dengan metamorfosis apa yang dimaksud dengan metamorfosis Metamorfosis adalah suatu proses biologis yang menandai perkembangan pada hewan dimana proses tersebut melibatkan perubahan penampilan secara fisik maupun struktur…
- Agen sosialisasi primer yang paling berpengaruh adalah.... agen sosialisasi primer yang paling berpengaruh adalah.... Jawabannya adalah : Keluarga Yuk, simak pembahasan berikut! Sosialisasi merupakan suatu proses belajar mengenai nilai dan norma yang…
- Jelaskan proses pembelahan meiosis jelaskan proses pembelahan meiosis Berikut penjelasan tentang pembelahan meiosis. Proses pembelahan meiosis terdiri dari meiosis I dan II. Tahapan proses meiosis ini terdiri dari profase…
- Tahapan pemberdayaan komunitas dimana masyarakat… Tahapan pemberdayaan komunitas dimana masyarakat diberikan pemahaman persepsi baru tentang diri mereka sendiri, aspirasi mereka, dan keadaan umum lainnya. Dalam prosesnya meliputi proses belajar untuk…