Perhatikan pernyataan berikut!
1) Lemari pendingin (freezer).
2) Asap kendaraan.
3) Penyemprotan parfum.
4) Penyemprotan air pemadam kebakaran.
Di antara pernyataan di atas yang menghasilkan CFC adalah …
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (3)
d. (2) dan (4)
Jawaban yang benar adalah b. (1) dan (3)
Chlorofluorocarbon (CFC) adalah senyawa organik yang mengandung karbon, klorin, dan fluorin, diproduksi sebagai turunan volatile metana, etana, dan propana. CFC merupakan cairan yang tidak mudah terbakar, yang pada satu waktu, sering digunakan sebagai zat pendingin dan propelan aerosol, serta untuk produk pembersih.
1. Lemari pendingin (freezer), lebih dikenal dengan freon yang digunakan sebagai pendingin menghasilkan CFC.
2. Asap kendaraan menghasilkan karbonmonoksida.
3. Penyemprotan parfum, sifat dari senyawa CFC ini memiliki tekanan yang dapat digunakan sebagai penyembur atau pendorong parfum.
4.Penyemprotan air pemadam kebakaran, tidak menghasilkan CFC.
Dengan demikian, pernyataan yang menghasilkan CFC adalah (1) dan (3).
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah lemari berbentuk balok dengan panjang 11/2 m… Sebuah lemari berbentuk balok dengan panjang 11/2 m lebar 4/5 m dan tinggi 13 atau 7 m tentukan volume lemari itu. Sebuah lemari berbentuk balok dengan panjang 11/2…
- Besar usaha yang diperlukan oleh suatu pendingin… 32. Besar usaha yang diperlukan oleh suatu pendingin carnot untuk memindahkan kalor sebesar 2,5 J dari suhu 5 K dan membuangnya ke dalam suatu ruang…
- Penguraian kotoran hewan dengan bantuan bakteri akan… Penguraian kotoran hewan dengan bantuan bakteri akan menghasilkan gas yang dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi panas pengganti gas LPG. Gas yang dihasilkan oleh penguraian tersebut…
- Pernyataan berikut yang kurang tepat mengenai pindah… Pernyataan berikut yang kurang tepat mengenai pindah silang (crossing over) … a. Terjadi saat pembelahan sel secara meiosis b. Menghasilkan variasi genetic pada sel anakan…
- Meningkatnya jumlah kendaraan bermotor mengakibatkan… meningkatnya jumlah kendaraan bermotor mengakibatkan polusi udara yang menggangu proses pernapasan manusia. selain itu, gas buang dari kendaraan tersebut bersifat sebagai gas rumah kaca yang…
- Pernyataan yang benar tentang ciri tumbuhan (kingdom… pernyataan yang benar tentang ciri tumbuhan (kingdom plantae) adalah .... * perhatikan beberapa pernyataan berikut! 1) bersifat heterotrof 2) memiliki klorofil 3) bersifat autotrof 4)…
- Diketahui: (i) (−8)²=64 (ii) −(5)²=−25 (iii)… Diketahui: (i) (−8)²=64 (ii) −(5)²=−25 (iii) (√(3))²=3 (iv) (−√(5))²=−5 Pernyataan tersebut yang benar adalah .... A. (i), (ii), dan (iii) B. (i) dan (iii) C.…
- Bedasarkan pernyataan diatas, yang termasuk proses… Bedasarkan pernyataan diatas, yang termasuk proses pernapasan internal adalah... Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini. 1) Masuknya O₂ ke dalam paru-paru 2) Keluarnya CO2 dan H2O melalui…
- Mengurangi penggunaan produk-produk yang mengandung… Mengurangi penggunaan produk-produk yang mengandung chlorofluorocarbons (CFC) dengan menggunakan produk-produk yang ramah lingkungan, merupakan ... Jawaban: Mengurangi penggunaan produk-produk yang mengandung chlorofluorocarbons (CFC) dengan menggunakan…
- Karakteristik senyawa organik terdapat pada nomor.... Karakteristik dari suatu senyawa sebagai berikut: (1) titik didih dan titik leleh tinggi. (2) stabil terhadap pemanasan. (3) umumnya larut dalam air. Karakteristik senyawa organik…
- Lengkapi nama organ reproduksi pria di bawah ini… Lengkapi nama organ reproduksi pria di bawah ini tampak dari samping dan depan serta jelaskan masing-masing fungsinya! Tampak samping 1. ..... fungsi : ..... Jawabannya…
- Sebanyak 12 L campuran gas metana (CH4) dan gas… Sebanyak 12 L campuran gas metana (CH4) dan gas etana (C2H4) dibakar sempurna dan menghasilkan 19 L gas CO2, maka : a. tulis reaksi pembakaran…
- Salah satu gas yang menjadi penyebab efek rumah kaca… Salah satu gas yang menjadi penyebab efek rumah kaca adalah klorofluorokarbon (CFC). CFC merupakan senyawa yang mengandung karbon, klorin, dan fluorin. Senyawa tersebut merupakan turunan…
- Berikut yang bukan Dampak yang timbul jika… Berikut yang bukan Dampak yang timbul jika menggunakan cfc pada kulkas hairspray dan AC adalah ... a.Terjadi pencemaran udara di dalam ruangan b.Terjadi pencemaran udara…
- Pada waktu di Gurun Gobi mengalami musim panas, di… Pada waktu di Gurun Gobi mengalami musim panas, di Indonesia terjadi musim kemarau. SEBAB Terjadinya musim kemarau di Indonesia dipengaruhi oleh angin Monsun Timur. Pernyataan…