Tulang hasta dan tulang pengumpil ditunjukkan oleh huruf….

Tulang hasta dan tulang pengumpil ditunjukkan oleh huruf….
A. B dan A
B. B dan C
C. C dan B
D. D dan A

Tulang hasta dan tulang pengumpil ditunjukkan oleh huruf....

Jawaban: B. B dan C

Pembahasan:

Tulang hasta merupakan tulang yang berada di lengan manusia. Tulang ini ada di lengan bawah pada tangan manusia. Tulang hasta menghubungkan antara pergelangan tangan manusia dengan lengan atas manusia. Secara spesifik, tulang hasta berada di sisi tempat jari kelingking. Tulang hasta adalah tulang yang menyatu dengan tulang jari kelingking. Tulang ini memanjang sampai ke siku-siku.

Tulang pengumpil merupakan tulang berbentuk pipa yang ada di tangan manusia. Tulang pengumpil adalah tulang yang menyusun lengan bawah. Tulang pengumpil berada memanjang yang berasal dari sisi lateral, atau menjauhi garis tengah. Tulang ini berasal dari ibu jari pergelangan tangan sampai ke bagian siku. Ukuran tulang pengumpil lebih pendek dari ukuran tulang hasta. Tulang ini memiliki dua ujung di sisi lengan bagian bawah. Tulang pengumpil akan menyambungkan jaringan berserat tebal atau biasa disebut dengan interosseous ligament.

Jadi, dari gambar tulang hasta dan tulang pengumpil ditunjukkan oleh huruf B. B dan C.

Baca Juga :  Perhatikan gambar sel hewan di bawah ini ! Jelaskan fungsi dan peranan dari bagian - bagian dari sel hewan yang ditunjukkan pada gambar di atas ! 2. ..... fungsi : .....