Perhatikan tabel nama-nama makhluk hidup berikut ini!
Tabel nama makhluk hidup
1.Ikan bader
2.zooplankton
3.manusia
4.phytoplankton
5.Ikan kotok / ikan gabus
6.Anak udang
Buatlah rantai makanan dengan melibatkan semua makluk hidup pada tabel tersebut!
Jawaban yang benar adalah phytoplankton-zooplankton-anak udang-ikan bader-ikan kotok / ikan gabus-manusia.
Yuk simak pembahasan berikut.
Rantai makanan adalah sebuah peristiwa makan dan dimakan antara sesama makhluk hidup dengan urutan-urutan tertentu. Dalam suatu rantai makanan terdapat makhluk hidup yang mempunyai peran sebagai produsen, konsumen, dan sebagai dekomposer (pengurai). Rantai makanan yang mengkin terjadi pada soal tersebut adalah phytoplankton-zooplankton-anak udang-ikan bader-ikan kotok / ikan gabus-manusia.
Jadi, jawaban yang benar adalah phytoplankton-zooplankton-anak udang-ikan bader-ikan kotok / ikan gabus-manusia.
Rekomendasi lainnya :
- Perburuan burung-burung pemakan serangga di sawah… Perburuan burung-burung pemakan serangga di sawah dapat mengganggu keseimbangan ekosistem. Selain mengakibatkan berkuranganya populasi burung tersebut, dampak lain yang bisa terjadi adalah …. a. Tanaman…
- Suatu makluk hidup bersel tunggal, tidak… Suatu makluk hidup bersel tunggal, tidak berklorofil, dapat membuat makanan sendiri dan jika lingkungan tidak sesuai dapat membuat endospora. Didasarkan atas sifat tersebut kita dapat…
- Berikut ini yang berperan sebagai konsumen 1 pada… Berikut ini yang berperan sebagai konsumen 1 pada komunitas kolam adalah ... Jawabannya adalah Zooplankton. Rantai makanan merupakan proses perpindahan makanan dari satu individu ke…
- Di dekat sekolah Satria terdapat sebuah kolam.… Di dekat sekolah Satria terdapat sebuah kolam. Banyak nyamuk bertelur di kolam tersebut. Di dalam kolam tersebut juga hidup ikan-ikan kecil seperti tampak pada gambar.…
- Kesimpulan ciri makhluk tak hidup? Kesimpulan ciri makhluk tak hidup? Jawaban: kesimpulan untuk ciri dari makhluk tak hidup jadi dapat kita simpulkan bahwa ciri dari makhluk tak hidup yaitu makhluk…
- Komponen rantai makanan kebun terdiri dari belalang,… Komponen rantai makanan kebun terdiri dari belalang, burung, rumput, dan ular. Perubahan yang terjadi jika burung punah adalah …. A. rumput dan belalang berkembang pesat…
- Apa yang dimaksud dengan simbiosis mutualisme apa yang dimaksud dengan simbiosis mutualisme 𝐉𝐚𝐰𝐚𝐛𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 hubungan saling menguntungkan antara dua makhluk hidup. 𝐘𝐮𝐤 𝐬𝐢𝐦𝐚𝐤 𝐩𝐞𝐦𝐛𝐚𝐡𝐚𝐬𝐚𝐧 𝐛𝐞𝐫𝐢𝐤𝐮𝐭. Salah satu jenis interaksi…
- Berdasarkan ilustrasi tersebut, rantai makanan yang… Perhatikan ilustrasi berikut! Pada hari Minggu, Wayan pergi ke sawah di belakang rumahnya. Dia melihat banyak tanaman dan hewan di sawahnya. Di sana dia melihat…
- Rantai makanan sebagai bagian jaring-jaring makanan… Rantai makanan sebagai bagian jaring-jaring makanan pada sebuah ekosistem tidak akan terputus selama semua bagian dari rantai tersebut tetap berperan. Rantai makanan di sawah akan…
- Apa yang dimaksud dengan rantai makanan apa yang dimaksud dengan rantai makanan Rantai makanan merupakan proses makan dan dimakan dalam suatu ekosistem. Ekosistem terdiri dari dua komponen yaitu abiotik (benda tak…
- Dari gambar jaring jaring makanan di atas, yang… Dari gambar jaring jaring makanan di atas, yang termasuk konsumen I adalah …. a. padi, elang, ayam, dan tikus b. tikus, burung, ayam, dan belalang…
- Apa yang dimaksud dengan jaring jaring makanan Apa yang dimaksud dengan jaring jaring makanan Jaring jaring makanan adalah siklus rantai makanan dalam ekosistem makhluk hidup, yang terjadi secara tumpang tindih. Dalam jaring…
- Simbiosis komensalisme ditunjukkan pada gambar .... Simbiosis komensalisme ditunjukkan pada gambar .... Jawaban yang benar adalah gambar A. Simbiosis komensalisme adalah interaksi antara dua makhluk hidup yang menguntungkan salah satu organisme,…
- Fungsi bakteri dan jamur dalam rantai makanan yaitu Fungsi bakteri dan jamur dalam rantai makanan yaitu Pembahasan: Pengurai atau dekomposer Pengurai atau dekomposer dalam rantai makanan adalah jamur dan bakteri. Setelah makhluk hidup…
- Tumbuhan hijau bagi makhluk hidup di sekitarnya… Tumbuhan hijau bagi makhluk hidup di sekitarnya berperan sebagai …. A. pengurai sisa kehidupan B. penghasil karbondioksida C. pencegah erosi D. penyedia energi Jawaban pertanyaan…