Kamu mengetuk sebuah pintu. Kamu menimbulkan getaran yang bergerak melalui …

Kamu mengetuk sebuah pintu. Kamu menimbulkan getaran yang bergerak melalui …
a. Zat padat
b. Zat cair
c. Ruang hampa
d. Semua jawaban benar

Jawaban yang benar adalah A. Zat padat

Pintu terbuat dari kayu yang memiliki wujud zat padat. Zat padat memiliki susunan bahan yang teratur dan rapat. Saat mengetuk pintu berarti terdapat getaran yang merambat pada tiap susunan partikel sehingga dapat terdengar disisi lain. Zat padat dapat menghantarkan getaran dengan cepat dibandingkan dengan zat cair maupun gas.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A. Zat padat

Baca Juga :  Ibu berencana membuat nasi tumpeng untuk merayakan hari ulang tahun ayah. ibu membentuk nasi dengan menggunakan cetakan yang diameter lingkarannya 20 cm dan tingginya 24 cm. permukaan nasi tumpeng tersebut akan ditutup dengan menggunakan daun pisang (bagian alas tidak ditutupi). luas daun pisang yang digunakan oleh ibu adalah...