SMA

Sifat-sifat unsur berikut ini yang tidak tergolong sifat periodik adalah …

Sifat-sifat unsur berikut ini yang tidak tergolong sifat periodik adalah … a. afinitas elektron b. energi ionisasi c. jari-jari atom d. keelektronegatifan e. warna Jawaban: e. warna Dalam sistem periodik unsur, terdapat kecenderungan sifat elektronegativitas atau keelektronegatifan, afinitas elektron, energi ionisasi, dan jari-jari atom. Jari-jari atom dalam 1 golongan dari …

Read More »

Pada urutan unsur 19K, 20Ca, 21Sc jari- jari atom akan …

Pada urutan unsur 19K, 20Ca, 21Sc jari- jari atom akan … a. bertambah b. berkurang c. sama besar d. bertambah lalu berkurang e. berkurang lalu bertambah jawaban yang tepat adalah B. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Salah satu sifat keperiodikan unsur adalah jari-jari atom. Dalam satu periode, dari …

Read More »

Perhatikan gambar struktur Lewis beberapa senyawa berikut ini. Berdasarkan struktur Lewisnya, senyawa yang menyimpang dari kaidah Oktet adalah …

Perhatikan gambar struktur Lewis beberapa senyawa berikut ini. Berdasarkan struktur Lewisnya, senyawa yang menyimpang dari kaidah Oktet adalah … a. (1) b. (2) c. (3) d. (4) e. (5) jawaban yang tepat adalah C. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Kaidah Oktet menyatakan bahwa atom cenderung bereaksi dengan unsur …

Read More »

Gaya tarik elektrostatik antara ion postif dan ion negatif yang terjadi karena serah terima satu atom dengan atom yang lain adalah …

Gaya tarik elektrostatik antara ion postif dan ion negatif yang terjadi karena serah terima satu atom dengan atom yang lain adalah … a. konfigurasi elektron b. ikatan kovalen c. ikatan kimia d. ikatan ion e. ikatan logam Jawabannya adalah D. ikatan ion A. Konfigurasi elektron adalah penulisan elektron pada tiap-tiap …

Read More »

Alat yang digunakan untuk wadah sampel atau bahan kimia adalah sebagai berikut, kecuali …

Alat yang digunakan untuk wadah sampel atau bahan kimia adalah sebagai berikut, kecuali … a. gelas piala b. gelas ukur c. labu ukur d. tabung reaksi e. labu erlenmeyer Jawabannya adalah B. Gelas ukur. Untuk lebih jelasnya, yuk disimak pembahasan berikut ini. Gelas ukur merupakan salah satu peralatan yang ada …

Read More »

Perhatikan gambar berikut. Simbol bahan kimia tersebut memiliki arti bahwa bahan kimia …

Perhatikan gambar berikut. Simbol bahan kimia tersebut memiliki arti bahwa bahan kimia … a. korosif b. mudah teroksidasi c. mudah meledak d. mudah terbakar e . beracun Pembahasan : Simbol pada bahan kimia bertujuan untuk membedakan antara bahan kimia yang berbahaya atau tidak. Jadi simbol bahan kimia yang tertera pada …

Read More »

Diketahui unsur-unsur 15P, 16S, 17 Cl, 19K, dan 20Ca. Elektron valensi tertinggi terdapat pada unsur …

Diketahui unsur-unsur 15P, 16S, 17 Cl, 19K, dan 20Ca. Elektron valensi tertinggi terdapat pada unsur … a . P b. S c. Cl d. K e. Ca Jawaban: c. Cl Konfigurasi elektron adalah susunan elektron berdasarkan kulit atau orbital dari suatu atom. Elektron valensi atau elektron pada kulit terluar memperlihatkan …

Read More »

Pasangan unsur berikut yang merupakan isobar adalah …

Pasangan unsur berikut yang merupakan isobar adalah … a. 23 11Na dan 23 12Mg b. 31 15P dan 32 16S c. 233 92U dan 238 92U d. 1 1H dan 2 1H e. 12 6H dan 14 6C Jawabannya adalah A. ²³Na11 dan ²³Mg12. Untuk lebih jelasnya yuk disimak pembahasan …

Read More »

Konfigurasi elektron atom 47 X pada keadaan dasar adalah … (nomor atom Kr = 36)

Konfigurasi elektron atom 47 X pada keadaan dasar adalah … (nomor atom Kr = 36) a. [Kr] 4d^10 b. [Kr] 4d^10 5s^1 c. [Kr] 4d^9 5s^2 d. [Kr] 4d^8 e. [Kr] 4d^9 jawaban yang tepat adalah C. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Konfigurasi aufbau merupakan konfigurasi elektron yang …

Read More »

Jika unsur X memiliki konfigurasi elektron [Ar] 4s^2 3d^10 4p^6 dan jumlah neutronnya adalah 45, massa atom relatif unsur X adalah …

Jika unsur X memiliki konfigurasi elektron [Ar] 4s^2 3d^10 4p^6 dan jumlah neutronnya adalah 45, massa atom relatif unsur X adalah … a. 78 b. 79 c . 80 d. 81 e. 82 jawaban yang tepat adalah D. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Massa atom relatif suatu unsur …

Read More »