Gempa bumi terdiri atas gempa bumi tektonik dan gempa bumi pulkanik,jelaskan perbedaan kedua gempa tersebut
Jawaban: Perbedaan gempa tektonik dan gempa vulkanik berada pada asal penyebabnya.
PEMBAHASAN
Gempa bumi tektonik adalah gempa Bumi yang disebabkan oleh pelepasan energi elastis yang tersimpan dalam lempeng tektonik. Karena adanya dinamika yang terjadi pada lapisan mantel Bumi, lempeng tektonik Bumi kita ini terus menerima energi dari lapisan tersebut.
Sementara itu, Gempa Bumi vulkanik adalah gempa Bumi yang disebabkan oleh kegiatan gunung api. Magma yang berada pada kantong di bawah gunung tersebut mendapat tekanan dan melepaskan energinya secara tiba‐tiba sehingga menimbulkan getaran tanah. Selain itu, pelepasan energi stres tersebut juga menyebabkan gerakan magma secara perlahan. Aktivitas gempa bumi tektonik dapat memicu aktivitas gempa Bumi vulkanik.
Jadi, perbedaan gempa tektonik dan gempa vulkanik berada pada asal penyebabnya.
Rekomendasi lainnya :
- Bencana alam gempa bumi sering melanda wilayah… Bencana alam gempa bumi sering melanda wilayah Indonesia. Hal ini disebabkan oleh negara kita .... a. merupakan wilayah pertemuan dua lempeng tektonik b. merupakan wilayah…
- Sebutkan ciri ciri gunung meletus sebutkan ciri ciri gunung meletus Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah sering terjadi gempa, banyak sumber air mulai mengering, peningkatan temperatur di sekitar kawah, terdengar…
- Rotasi bumi adalah rotasi bumi adalah Rotasi bumi adalah peredaran bumi mengelilingi sumbunya atau porosnya dari arah barat ke timur. Rotasi bumi adalah peredaran bumi mengelilingi sumbu atau…
- Jenis gempa bumi di Pasaman barat jenis gempa bumi di Pasaman barat Jawabannya adalah gempa tektonik, ya. Pada bulan Februari 2022, Pasaman Barat mengalami gempa bumi dengan kekuatan 6,2 magnitudo. Berdasarkan…
- Tindakan yang paling tepat bagi masyarakat yang… Di Indonesia banyak kota yang berada di atas pegunungan patahan aktif, seperti kota bandung yang berada dekat dengan patahan lembang. kota banda aceh, kuta cane…
- (1) hentikan kendaraan ditempat terbuka (2) mencari… (1) hentikan kendaraan ditempat terbuka (2) mencari tempat yang tinggi (3) jangan berhenti di bawah atau di atas jembatan (4) turun dan menjauh dari mobil…
- Konvergen adalah Konvergen adalah Konvergen adalah gerakan saling bertumbukan antarlempeng tektonik. Berikut adalah penjelasannya. Berdasarkan arahnya, pergerakan lempeng tektonik dibedakan menjadi tiga, yaitu konvergen, divergen, dan transform.…
- Jika terdapat 2 lempeng yg bertundukan maka yg akan… jika terdapat 2 lempeng yg bertundukan maka yg akan terjadi adalah Jika terdapat 2 lempeng yang bertubrukan maka akan terjadi gempa bumi. Untuk mengetahui alasannya…
- Jelaskan cara menghitung episentrum atau gempa! Jelaskan cara menghitung episentrum atau gempa! Jawabannya adalah menghitung episentrum menggunakan selisih waktu gelombang sekunder dan gelombang primer lalu dikalikan 1 megameter/1000 km . Episentrum…
- Peristiwa alam di bawah ini yang dapat mengubah… Peristiwa alam di bawah ini yang dapat mengubah keseimbangan ekosistem secara tiba-tiba adalah …. a. Terjadinya gunung meletus dan gempa bumi b. Terjadinya pergantian musim…
- Apa itu atsmorfer apa itu atsmorfer Atmosfer merupakan selimut gas yang menyelimuti beberapa planet, termasuk bumi. Atmosfer merupakan selimut gas yang menyelimuti beberapa planet, termasuk bumi. Atmosfer terletak…
- Apa yang terjadi jika terjadi tubrukan antara 2… Apa yang terjadi jika terjadi tubrukan antara 2 lempeng ke atas....... Jawaban: gempa bumi Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih lanjut di Google News ilmuantekno.com
- Lapisan kulit bumi sering disebut... Lapisan kulit bumi sering disebut... Jawabannya adalah litosfer. Berikut adalah penjelasannya. Litosfer adalah lapisan batuan yang membentuk kulit bumi. Lapisan ini merupakan lapisan paling luar…
- Posisi bumi saat gerhana matahari dan bulan Posisi bumi saat gerhana matahari dan bulan Posisi bumi saat gerhana matahari berada satu garis lurus dengan matahari dan bulan. Sedangkan posisi bumi saat gerhana…
- Apa yang dimaksud dengan pemanasan global apa yang dimaksud dengan pemanasan global Pemanasan global merupakan peningkatan suhu rata-rata bumi. Peningkatan tersebut disebabkan oleh adanya efek rumah kaca. Mari kita bahas! Pemanasan…