Sebelum Indonesia merdeka telah muncul organisasi pergerakan nasional. Indische Partij merupakan organisasi pergerakan kebangsaan yang didirikan dengan tujuan….
Jawaban yang tepat adalah untuk membangun rasa patriotisme terhadap tanah air.
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Indische Partij atau IP merupakan organisasi politik pertama yang bertujuan untuk kemerdekaan Indoesia. IP didirikan pada 25 Desember 1912 oleh tiga serangkai yakni E.F.E Douwes Dekker, Dr. Cipto Mangunkusumo, dan Raden Mas Suwardi Suryaningrat alias Ki Hajar Dewantara. Tujuan utama IP adalah untuk membangun rasa patriotisme terhadap tanah air. IP bertujuan untuk memperbaiki keadaan kaum indo. IP mempunyai beberapa tujuan :
1. Membangun rasa patriotisme seluruh rakyat Indonesia
2. Menerapkan kerjasama yang didasarkan pada persamaan ketatanegaraan
3. Mempersiapkan kehidupan rakyat Indonesia sebagai rakyat yang merdeka
Dengan demikian, tujuan utama dari IP yaitu untuk membangun rasa patriotisme terhadap tanah air.
Semoga membantu yaa.
Rekomendasi lainnya :
- Perlawanan yang terjadi terhadap tirani jepang, baik… 5. Perlawanan yang terjadi terhadap tirani jepang, baik di Singaparna maupun Indramayu menunjukkan hal yang baik. Bagaimana kah penilaian mu tentang sembiyan lebih baik mati…
- Sebutkan nama organisasi sosial pada abad 20 sebutkan nama organisasi sosial pada abad 20 1. UNESCO (United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization) 2. ILO (International Labour Organization) 3. FAO (Food and…
- Jepang membubarkan organisasi pergerakan yang… Jepang membubarkan organisasi pergerakan yang berkembang pada masa hindia-belanda, namun justru mengaktifkan kembali miai sebagai organisasi keislaman. tujuan dibentuknya miai oleh jepang adalah …. Supaya…
- Kemenangan jepang atas rusia dalam perang tahun… Kemenangan jepang atas rusia dalam perang tahun 1904-1905 membuktikan bahwa jepang sanggup menyamai bahkan melebihi salah satu negara barat. hal itu merupakan faktor eksternal yang…
- Interaksi antar ruang adalah ... Interaksi antar ruang adalah ... Jawaban yang benar adalah Interaksi antar ruang adalah pergerakan orang, barang atau informasi dari satu daerah ke daerah lain atau…
- Bagan tersebut menunjukkan organisasi berupa .... Bagan tersebut menunjukkan organisasi berupa .... a. struktur lini b. struktur staf c. struktur fungsional d. struktur oval e. struktur matrik Jawabannya A. Organisasi lini/garis…
- Salah satu upaya mewujudkan ketahanan politik dalam… Salah satu upaya mewujudkan ketahanan politik dalam aspek politik luar negeri yaitu... A. Meningkatkan citra positif bangsa Indonesia melalui promosi dan diplomasi B.Meningkatkan kualitas politik…
- Berbeda dengan pemerintah hindia belanda yang… Berbeda dengan pemerintah hindia belanda yang cenderung anti terhadap umat islam, jepang lebih ingin bersahabat dengan umat islam di indonesia. jepang sangat memerlukan kekuatan umat…
- Berikut yang bukan tujuan OPEC adalah ... Berikut yang bukan tujuan OPEC adalah ... a. menjaga kestabilan harga minyak b. mengusahakan agar harga minyak lebihmahal untuk inustri militer c. menghindari persaingan sesama…
- Wadah gerakan kaum muda muhammadiyah di Indonesia adalah... Muhammadiyah didirikan oleh Nyai Haji Akhmad Dahlan di Yogyakata pada tanggal 18 November 1912. Asas perjuangan Muhammadiyah adalah Islam dan kebangsaan Indonesia, sedangkan tujuan pokoknya…
- Tujuan dari dibentuknya organisasi budi utomo yaitu.... tujuan dari dibentuknya organisasi budi utomo yaitu.... Jawaban yang tepat adalah untuk memajukan pendidikan pribumi (bangsa Indonesia). Simak pembahasan berikut. Dilatarbelakangi kondisi ekonomi yang buruk…
- Mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial,… Mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan perkembangan kebudayaan negara-negara asia tenggara melalui usaha bersama dalam semangat kebersamaan dan persahabatan bagi suatu masyarakat yang makmur dan…
- Tujuan tujuan OPEC adalah tujuan tujuan OPEC adalah Tujuan OPEC adalah membuat kebijakan terkait minyak dunia dengan tujuan untuk melindungi dan menyatukan negara penghasil minyak. Pembahasan OPEC (Organization of…
- Berikut ini yang merupakan tujuan badan usaha adalah .... Berikut ini yang merupakan tujuan badan usaha adalah .... a. menghasilkan barang dan jasa b. menghasilkan laba/keuntungan c. menciptakan alat mencapai tujuan badan usaha d.…
- Organisasi APEC pernah mengadakan konferensi atau… Organisasi APEC pernah mengadakan konferensi atau pertemuan di Indonesia pada 1994 dan menghasilkan keputusan... Organisasi APEC pernah mengadakan konferensi atau pertemuan di Indonesia pada 1994…