Gambar berikut adalah …
a. Cestoda
b. Trematoda
c. Polychaeta
d. Hirudinae
e. Oligochaeta
Jawabannya adalah A. Cestoda
Mari simak pembahasan berikut.
Cestoda atau yang dikenal cacing pita berbentuk pipih seperti pita, terdiri dari skoleks(kepala), leher, strobila(kumpualan dari proglatid/segmen/ruas-ruas badan cacing), memiliki alat hisap yang disebut sucker, memiliki sususnan saraf dan alat ekskresi walaupun sangat sederhana, tidak memiliki rongga badan, sistem aliran darah, dan saluran pencernaan makanan. Serta bersifat hermaprodit, artinya setiap proglotid memiliki alat kelamin jantan dan betina yang berkembang secara baik.
Jadi, jawabannya adalah A.
Rekomendasi lainnya :
Ciri-ciri nematoda yang benar ditunjukkan oleh nomor... perhatikan ciri-ciri hewan berikut! 1) bertubuh gilik silindris; 2) beruas-ruas dan bersilia; 3) tubuh simetri bilateral; 4) ekskresi melalui buluh malpighi; 5) merupakan hewan hermafrodit;…
Lintah merupakan hewan penghisap darah. Hewan… Lintah merupakan hewan penghisap darah. Hewan tersebut berasal dari kelas .... a. Hirudinea b. Cestoda c. Turbinaria d. Polychaeta e. Oligochaeta Jawabannya adalah A. Hirudinea…
Berikut ini merupkan ciri-ciri Annelida, kecuali... Berikut ini merupkan ciri-ciri Annelida, kecuali... a. Memiliki sistem saraf tangga tali b. Memiliki sistem darah tertutup c. Mempunyai sistem pencernaan makanan d. Umumnya bersifat…
Tuliskan jaringan jaringan pada hewan tuliskan jaringan jaringan pada hewan Jaringan jaringan pada hewan yaitu jaringan epitel, jaringan ikat, jaringan otot, dan jaringan saraf. Jaringan epitel pada hewan merupakan jaringan…
Organ jantung tidak memiliki jaringan .... Organ jantung tidak memiliki jaringan .... a. jaringan epitel b. jaringan darah c. jaringan ikat d. jaringan saraf e. jaringan otot polos Jawabannya adalah E…
Sistem pencernaan gastrovaskuler terdapat pada … Sistem pencernaan gastrovaskuler terdapat pada … A. Planaria B. Belalang C. Nyamuk D. Cacing tanah Jawaban yang benar adalah pilihan A. Planaria Beberapa anggota kingdom…
Perhatikan ciri-ciri berikut. (1) memiliki sistem… perhatikan ciri-ciri berikut. (1) memiliki sistem pencernaan yang tidak sempurna. (2) memiliki sel-sel bulu getar (3) memiliki sistem saraf tangga tali. (4) umumnya bersifat hermafrodit.…
Cairan getah bening berbeda dengan darah, karena… Cairan getah bening berbeda dengan darah, karena keadaan cairan getah bening sebagai berikut, kecuali .... a. tidak terdapat eritrosit b. tidak memiliki trombosit c. mengalir…
Salah satu persamaan antara : Planaria, Fasciola… Salah satu persamaan antara : Planaria, Fasciola hepatica, Taenia sp. adalah .... a. diploblastik b. triploblastik aselomata c. triploblastik selomata d. tripoloblastik pseudoselomta e. triploblastik…
Jaringan yang berfungsi sebagai alat transportasi… Jaringan yang berfungsi sebagai alat transportasi pada manusia adalah jaringan .... a. ikat tulang b. lemak c. darah d. otot e. ikat longgar Jawabannya adalah…
Filum yang karakteristiknya ditampilkan oleh… Filum yang karakteristiknya ditampilkan oleh segmentasi tubuh hewan-hewannya, yaitu.... A. Mollusca B. Cnidaria C. Arthropoda D. Platyhelminthes E. Oligochaeta Jawaban yang tepat adalah C. Arthropoda.…
Berikut merupakan ciri-ciri dari sistem saraf pusat:… Berikut merupakan ciri-ciri dari sistem saraf pusat: 1) bagian luar berwarna putih 2) bagian dalam berwarna abu-abu 3) memiliki diameter 2 cm Berdasarkan ciri-ciri di…
Sel berikut yang tepat digunakan jika ingin… Sel berikut yang tepat digunakan jika ingin mempelajari fungsi lisosom sebagai alat pencernaan intrasel yaitu … a. Sel otot b. Sel saraf c. Sel leukosit…
Berikut ini merupakan ciri-ciri suatu cacing: 1.… berikut ini merupakan ciri-ciri suatu cacing: 1. banyak ditemukan di daerah tropis 2. hidup di dalam usus 12 jari 3. menghisap darah inang 4. dapat…