Daftar yang menggambarkan pendapatan dan beban –beban pada saat tertentu di sebut?
Jawaban yang benar adalah laporan laba rugi.
Pembahasan:
Laba rugi adalah salah satu dari laporan keuangan yang dibuat oleh perusahaan yang terdiri dari pendapatan dan beban. Laporan laba rugi sangat penting untuk mengetahui kondisi perusahaan apakah sedang mengalami kerugian atau keuntungan. Jika laba, pendapatan melebihi jumlah beban, sedangkan jika rugi, beban melebihi pendapatan. Jumlah antara beban dan pendapatan akan diperlihatkan selama satu periode yakni satu tahun.
Adapun rumus laporan laba rugi yaitu:
Pendapatan – Beban
Jadi, daftar yang menggambarkan pendapatan dan beban –beban pada saat tertentu di sebut laporan laba rugi.
Rekomendasi lainnya :
- Jelaskan apa kegunaan jurnal pengeluaran kas. Jelaskan apa kegunaan jurnal pengeluaran kas. Jawaban: Jurnal pengeluaran kas untuk mencatat pembelian barang dagang secara tunai, melunasi hutang, dan membayar beban-beban. Penjelasan: Jurnal pengeluaran…
- Pembelian barang dagang yang dilakukan secara tunai… Pembelian barang dagang yang dilakukan secara tunai akan dicatat dalam .... a. jurnal memorial b. jurnal penjualan c. jurnal pembelian d. jurnal penerimaan kas e.…
- Rumus menghitung PDB suatu negara Rumus menghitung PDB suatu negara Jawabannya adalah PDB = Pendapatan WNI di dalam negeri + pendapatan WNA di dalam negeri Berikut ini pembahasannya ya! Produk…
- a. Teori keynes menyatakan bahwa tinggi rendahnya… a. Teori keynes menyatakan bahwa tinggi rendahnya konsumsi (C) akan sangat tergantung kepada pendapatan riil, dimana hasratnya untuk mengkonsumsi selalu positif dan bernilai diantara 0…
- Sebuah tuas memiliki lengan beban 2 cm dan langkah… Sebuah tuas memiliki lengan beban 2 cm dan langkah kuasa 10 cm jika kita ingin mengangkat beban yang memiliki berat 5 N maka berapa gaya…
- Koperasi sekolah dapat dibubarkan karena… Koperasi sekolah dapat dibubarkan karena alasan-alasan berikut kecuali.... a. terdapat kesalahan pengelolaan b. mengalami surplus pendapatan c. sekolah yang bersangkutan ditutup atau pindah lokasi d.…
- Apa itu debit ? Apa itu debit ? Debit dalam akuntansi adalah pencatatan atau entri yang meningkatkan akun aset dan beban dan mengurangi akun liabilitas atau ekuitas. Berikut akun-akun…
- Maka besarnya pendapatan nasional jika dihitung… 1. Diketahui data-data sebagai berikut (dalam milyar rupiah) - Sewa tanah Rp 30.000 - Konsumsi Rp 2.000 - Bunga modal Rp 40.000 - Gaji Rp…
- Jika dalam perusahaan perorangan, jurnal penutup… Jika dalam perusahaan perorangan, jurnal penutup untuk memindahkan saldo akun laba-rugi adalah .... a. prive didebit L/R dikredit b. L/R didebit, prive dikredit c. L/R…
- Pendapatan yang benar-benar diterima oleh masyarakat… Pendapatan yang benar-benar diterima oleh masyarakat adalah pendapatan .... A. disposable D. agregat B. personal E. riil C. nasional neto Jawabannya adalah B. Pembahasan; Pendapatan…
- pada kertas kerja kolom neraca besarnya sisi debit… pada kertas kerja kolom neraca besarnya sisi debit Rp400.000 dan Sisi kredit Rp300.000 jika modal akhir diketahui sebesar Rp100.000 dan besarnya kewajiban perusahaan Rp200.000 maka…
- Apa apa saja yang dihitung dalam pendapatan nasional Apa apa saja yang dihitung dalam pendapatan nasional Jawabannya adalah GDP, GNP, NNP, NNI, PI dan DI. Penjelasan: Pendapatan nasional merupakan total pendapatan yang diterima…
- Tuas ini akan menghasilkan gaya kuasa F paling kecil… perhatikan gambar tuas berikut! tuas ini akan menghasilkan gaya kuasa F paling kecil bila beban w diletakkan di titik .... a. 1, tumpu T di…
- Suatu gambaran tentang perencanaan keuangan yang… Suatu gambaran tentang perencanaan keuangan yang terdiri atas proyeksi penerimaan dan pengeluaran suatu pemerintahan daerah dalam suatu periode tertentu, disebut ... a. nota keuangan b.…
- Semua negara di dunia memiliki anggaran yang… Semua negara di dunia memiliki anggaran yang digunakan untuk mencatat pendapatan dan pengeluarannya dalam waktu tertentu. pencatatan pendapatan dan pengeluaran tersebut dibuat dalam sebuah anggaran…