Lia mengambil sampel air bekas rendaman jerami kemudian diamati dibawah mikroskop. dia menemukan makhluk hidup dengan ciri-ciri memiliki bulu cambuk, bentuk tubuhnya tetap, dan bereproduksi dengan cara membelah diri. spesies yang ditemukan Lia termasuk kelas
Organisme yang ditemukan Lia berasal dari kelas Flagellata.
Flagellata merupakan kelas pada protista mirip hewan yang memiliki alat gerak berupa bulu cambuk atau flagelum. Umumnya bentuk tubuh Flagellata adalah memanjang, oval atau bulat. Selain itu, bentuk tubuh Flagellata tetap karena dilindungi oleh pelikel. Flagellata hidup di air tawar, air laut, tanah basah, atau parasit pada organisme lain. Reproduksi Flagellata dilakukan dengan pembelahan biner dan umumnya terjadi secara membujur, misalnya 𝘛𝘳𝘺𝘱𝘢𝘯𝘰𝘴𝘰𝘮𝘢.
Jadi, organisme yang ditemukan Lia berasal dari kelas Flagellata.
Semoga jawabannya membantu ya!
Rekomendasi lainnya :
- Jelaskan 2 bentuk hewan yang dapat dibedakan… jelaskan 2 bentuk hewan yang dapat dibedakan berdasarkan sistem tubuh dan lapisan penyusun tubuh. Berdasarkan sistem tubuhnya hewan dibagi dua yaitu hewan yang berdarah panas…
- Organisne yang termasuk ke dalam protista yang… organisne yang termasuk ke dalam protista yang memiliki alat gerak aktif adalah.... 𝐉𝐚𝐰𝐚𝐛𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 rhizopoda, flagellata dan cilliata. 𝐘𝐮𝐤 𝐬𝐢𝐦𝐚𝐤 𝐩𝐞𝐦𝐛𝐚𝐡𝐚𝐬𝐚𝐧 𝐛𝐞𝐫𝐢𝐤𝐮𝐭. Protozoa…
- Kamu telah mempelajari bahwa makhluk hidup tersusun… Kamu telah mempelajari bahwa makhluk hidup tersusun atas unit terkecil yang disebut sel. Sel berkumpul membentuk jaringan dan jaringan akan menyusun organ. Sekarang, tentukan bagian…
- Pulihnya kesadaran orang yang mengalami koma… Pulihnya kesadaran orang yang mengalami koma biasanya terjadi secara bertahap. Ada sebagian penderita yang dapat sembuh total dari koma tanpa mengalami kecacatan sedikit pun. Sebagian lainnya tersadar,…
- Kucing menghasilkan anak dengan cara…. Kucing menghasilkan anak dengan cara…. a. Bertelur b. Beranak dan bertelur c. Membelah diri d. Beranak Jawaban yang benar adalah D. Kucing merupakan kelompok hewan…
- Bayi yang baru lahir akan mengeluarkan urine. Ini… Bayi yang baru lahir akan mengeluarkan urine. Ini merupakan salah satu ciri mahluk hidup .... A. bernafas B. bergerak C. ekskresi D. sekresi Jawaban yang…
- Apa tujuannya beradaptasi? Apa tujuannya beradaptasi? Adaptasi dilakukan agar makhluk hidup tetap bisa hidup walau lingkungannya berubah. Adaptasi memungkinkan makhluk hidup bertahan dari kondisi baru lingkungan (kondisi geografis),…
- Apa yang dimaksud dengan mamalia apa yang dimaksud dengan mamalia Jawabannya yaitu hewan yang menyusui anaknya. Yuk simak penjelasan berikut ini! Mamalia adalah hewan yang menyusui anaknya. Mamalia berkembang biak…
- Perhatikan ciri-ciri berikut. (1) memiliki sistem… perhatikan ciri-ciri berikut. (1) memiliki sistem pencernaan yang tidak sempurna. (2) memiliki sel-sel bulu getar (3) memiliki sistem saraf tangga tali. (4) umumnya bersifat hermafrodit.…
- Lingkungan disebut seimbang ketika .... Lingkungan disebut seimbang ketika .... a. jumlah konsumen sekunder lebih besar dibanding konsumen primer b. setiap penghuni tingkat trofik jumlahnya dibatasi oleh organisme yang menempati…
- Perhatikan gambar berikut! Organisme tersebut dapat… Perhatikan gambar berikut! Organisme tersebut dapat dikelompokkan ke dalam kelompok yang sama sebab mereka memiliki ciri ... A. Multiselular dan bereproduksi secara seksual B. Multiselular…
- Pernyataan yang benar mengenai proses transpirasi… Pernyataan yang benar mengenai proses transpirasi pada daur air adalah... A. air dapat memasuki kembali sistem air permukaan. B. turunnya air dalam bentuk hujan, salju,…
- Pernyataan di bawah ini yang benar adalah …. A.… Pernyataan di bawah ini yang benar adalah …. A. Lumut kerak adalah suatu jenis lumut B. Lumut kerak adalah suatu jenis organisme C. Lumut kerak…
- Porifera spesiesnya porifera spesiesnya Jawabannya adalah 𝘎𝘳𝘢𝘯𝘵𝘪𝘢 sp., 𝘚𝘺𝘤𝘰𝘯 𝘨𝘦𝘭𝘢𝘵𝘪𝘯𝘰𝘴𝘶𝘮 , 𝘚𝘺𝘤𝘰𝘯 𝘤𝘪𝘭𝘪𝘢𝘵𝘶𝘮. Porifera adalah klasifikasi hewan dalam kingdom Animalia, yang sering juga disebut sebagai spons karena…
- Fosfor yang ditemukan di alam ada 2 bentuk yaitu… Fosfor yang ditemukan di alam ada 2 bentuk yaitu ..... dan .... Fosfor yang ditemukan di alam ada 2 bentuk yaitu senyawa fosfat organik dan…