Ubalah persen menjadi pecahan 3%

ubalah persen menjadi pecahan
3%

Jawaban: 3/100

Konsep:
· a% = a/100

Pembahasan:
dengan konsep diatas, maka:
3% = 3/100

Jadi, 3% apabila diubah menjadi pecahan adalah 3/100.

Baca Juga :  Ayah membeli 8 bungkus permen. Setiap bungkus berisi 48 butir permen, permen tersebut dibagikan kepada 24 anak. Jika setiap anak mendapat permen sama banyak, setiap anak mendapat