Salah satu cara mengurangi sampah plastik adalah …
A. mengunakan plastik ketika belanja
B. menumpukkan sampah plastik di tong sampah
C. menggunakan dan memanfaatkan tas kantong belanja dari kain
D. mengembangkan produk kain yang awet sehingga penggunaannya dapat berlangsung lebih lama
Jawabannya adalah C.
Reuse, Reduce, dan Recycle (3R) merupakan salah satu usaha yang dilakukan untuk mengurangi sampah plastik. Reuse adalah usaha dalam mengurangi sampah plastik dengan cara menggunakan kembali produk yang sudah dipakai. Misalnya, menggunakan kembali botol bekas minuman menjadi tempat minyak goreng. Reduce adalah usaha dalam mengurangi sampah plastik dengan cara mengurangi penggunaan produk yang nantinya akan menjadi sampah. Misalnya, membawa tas belanjaan sendiri ketika berbelanja di pasar. Sedangkan Recycle adalah usaha dalam mengurangi sampah dengan cara mendaur ulang produk bekas menjadi produk baru yang bermanfaat. Misalnya, mendaur ulang plastik bekas kemasan makanan atau minuman menjadi pot tanaman, mengolah sampah plastik menjadi barang yang bermanfaat.
𝑱𝒂𝒅𝒊, 𝒋𝒂𝒘𝒂𝒃𝒂𝒏𝒏𝒚𝒂 𝒂𝒅𝒂𝒍𝒂𝒉 𝑪.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Apa yang bisa kamu lakukan untuk mengurangi dampak… Apa yang bisa kamu lakukan untuk mengurangi dampak pencemaran tanah? Pencemaran pada permukaan air adalah suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampung air seperti danau, sungai,…
- Makna kata "polusi" dalam paragraf tersebut adalah .... Penyumbang terbesar adanya polusi karena banyaknya pemakaian plastik dalam segala hal. Untuk mengurangi hal itu, kita perlu membiasakan menggunakan tas kain saat berbelanja. Makna kata…
- Sebutkan praktek reduce, reuse, recyele, replance… Sebutkan praktek reduce, reuse, recyele, replance yang telah kamu lakukan di rumah! Jawaban: Reduce artinya mengurangi maksudnya mengurangi sampah yg kita hasilkan atau mengurangi penggunaan…
- Mengurangi penggunaan produk-produk yang mengandung… Mengurangi penggunaan produk-produk yang mengandung chlorofluorocarbons (CFC) dengan menggunakan produk-produk yang ramah lingkungan, merupakan ... Jawaban: Mengurangi penggunaan produk-produk yang mengandung chlorofluorocarbons (CFC) dengan menggunakan…
- Kahfi membuang sampah di tempat sampah kalimat tanya… Kahfi membuang sampah di tempat sampah kalimat tanya untuk jawaban di atas adalah Jawaban: dimana Kahfi membuang sampah? Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih…
- Tindakan yang menerapkan prinsip replace dan reduce… Perhatikan tindakan-tindakan berikut! 1) Menggunakan keranjang saat berbelanja di pasar. 2) Menyimpan bumbu dapur menggunakan kaleng roti bekas. 3) Mengolah limbah pabrik gula menjadi pupuk…
- Secara umum jenis bahan dasar produk kerajinan dapat… Secara umum jenis bahan dasar produk kerajinan dapat dibagi menjadi dua kelompok, yaitu produk ... * 10 poin a. bahan lunak dan bahan keras b.…
- Bahan berikut ini yang bukan turunan dari minyak… Bahan berikut ini yang bukan turunan dari minyak bumi adalah .... A. bahan bakar B. pelumas C. bahan baku industri kimia D. batu bara Jawaban…
- Di bawah ini yang bukan merupakan kerusakan… Di bawah ini yang bukan merupakan kerusakan lingkungan yang diakibatkan oleh bertambahnya populasi penduduk adalah .... A. gunung meletus B. udara tercemar C. hutan gundul…
- Perhatikan hal-hal berikut ini. Yang menghasilkan… Perhatikan hal-hal berikut ini. Yang menghasilkan CO2 adalah ... * 1. Fotosintesa 2. Respirasi 3. Fermentasi 4. Pembakaran sampah 5. Transpirasi. O 2, 3, dan…
- Usaha yang bisa kita lakukan untuk memelihara… Usaha yang bisa kita lakukan untuk memelihara ekosistem di alam seperti …. a. Memburu hewan buas yang ada di hutan b. Menagkap burung hantu dan…
- Ibu pertiwi membeli tepung terigu sebanyak 2,5 kg.… ibu pertiwi membeli tepung terigu sebanyak 2,5 kg. tepung teringu tersebut akan dimasukan kedalam beberapa plastik. jika setiap plastik berisi 1/2 kg, maka banyaknya plastik…
- Apa yang dimaksud dengan daur ulang apa yang dimaksud dengan daur ulang Daur ulang adalah penggunaan kembali material atau barang yang sudah tidak digunakan untuk menjadi produk lain yang dapat dimanfaatkan.…
- Bu Meri mempunyai 24 roti dan 36 apel,kelengkeng dan… Bu Meri mempunyai 24 roti dan 36 apel,kelengkeng dan anggur akan dimasukkan ke dalam plastik dengan jumlah yang sama besar banyaknya plastik yang mungkin untuk…
- Perkampungan penduduk di bantaran sungai mengalami… Perkampungan penduduk di bantaran sungai mengalami pencemaran baik dari aktifitas rumah tangga maupun pabrik yang ada dekat sungai. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk…