Rumus empiris dari senyawa C3H8 dan C4H10 adalah …

Rumus empiris dari senyawa C3H8 dan C4H10 adalah …

A. C3H4 dan C2H5
B. C6H16 dan C4H10
C. C3H8 dan C2H5
D. C3H8 dan C4H10
E. C4H4 dan C6H6

Jawaban: C. C3H8 dan C2H5

Rumus empiris adalah rumus kimia dari suatu senyawa berdasarkan perbandingan jumlah atom paling sederhana.
Rumus empiris dari C3H8 adalah C3H8 karena rumus tersebut sudah memiliki perbandingan atom yang paling sederhana.
Rumus empiris dari C4H10 adalah C2H5 karena jumlah atom pada C4H10 dapat dibagi 2 menjadi C2H5 sehingga memiliki perbandingan atom yang paling sederhana.

Jadi, rumus empiris yang benar adalah C3H8 dan C2H5.

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  Kesetimbangan: FeCl3(aq) + 3H2O(l) → Fe(OH)3(s) + 3HCl(aq) Bagaimana usaha yang bisa dilakukan untuk larutan HCI sebanyak banyaknya!