Perhatikan reaksi-reaksi berikut:
1) Ca^2+ → Ca
2) Fe → Fe^3+
3) 2Br^- → Br2
4) 2O^2- → O2
5) CO → CO2
Reaksi yang merupakan reaksi oksidasi adalah …
A. 2), 3) dan 5)
B. 1), 2) dan 3)
C. 3), 4) dan 5)
D. 1), 3) dan 5)
E. 1), 2) dan 4)
Jawaban yang benar adalah nomor 2, 3, 4, dan 5 (A dan C benar).
Berdasarkan kenaikan dan penurunan bilangan oksidasi, reaksi oksidasi merupakan reaksi yang ditandai oleh kenaikan bilangan oksidasi. Aturan dalam menentukan biloks diantaranya:
1. Biloks unsur bebas adalah 0.
2. Biloks ion tunggal adalah sama dengan muatannya.
3. Biloks O adalah -2.
4. Jumlah biloks dalam senyawa adalah 0.
▪︎biloks Ca²⁺ = +2
▪︎biloks Ca = 0
▪︎biloks Fe³⁺ = +3
▪︎biloks Fe = 0
▪︎biloks 2Br⁻ = -2
▪︎biloks Br2 = 0
▪︎biloks 2O²⁻ = -4
▪︎biloks O2 = 0
▪︎biloks C dalam CO
(1×biloks C) + (1×biloks O) = 0
biloks C + (-2) = 0
biloks C = +2
▪︎biloks C dalam CO2
(1×biloks C) + (2×biloks O) = 0
biloks C + ((2×(-2)) = 0
biloks C = +4
1) Ca²⁺→ Ca
Terjadi penurunan biloks dari +2 ke 0 sehingga reaksinya merupakan reaksi reduksi.
2)Fe → Fe³⁺
Terjadi kenaikan biloks dari 0 ke +3 sehingga reaksinya merupakan reaksi oksidasi.
3) 2Br⁻ → Br2
Terjadi kenaikan biloks dari -2 ke 0 sehingga reaksinya merupakan reaksi oksidasi.
4) 2O²⁻→ O2
Terjadi kenaikan biloks dari -4 ke 0 sehingga reaksinya merupakan reaksi oksidasi.
5) CO → CO2
Terjadi kenaikan biloks dari +2 ke +4 sehingga reaksinya merupakan reaksi oksidasi.
Jadi, yang termasuk reaksi oksidasi adalah reaksi nomor 2, 3, 4, dan 5.
Rekomendasi lainnya :
- Zat yang berperan sebagai hasil reduksi sekaligus… Perhatikan reaksi dibawah ini! Zat yang berperan sebagai hasil reduksi sekaligus hasil oksidasi adalah ... Pb (s) + PbO2 (s) + 2H2SO4 (aq) → 2PbSO4…
- Zat yang berperan sebagai hasil reduksi sekaligus… Perhatikan reaksi dibawah ini! Zat yang berperan sebagai hasil reduksi sekaligus hasil oksidasi adalah ... Pb (s) + PbO2 (s) + 2H2SO4 (aq) → 2PbSO4…
- Sulfur banyak digunakan dalam industri pupuk, kertas… sulfur banyak digunakan dalam industri pupuk, kertas dan zat. bilangan oksidasi unsur s dalam senyawa K2S2O4 adalah... A. +1 B. +2 C. +3 D. +4…
- Reaksi : MnO2 + HCl --> MnCl2 + H2O + Cl2 dari… reaksi : MnO2 + HCl --> MnCl2 + H2O + Cl2 dari reaksi di atas yang termasuk zat tereduksi dan zat hasil reduksi berturut- turut…
- Biloks HF adalh biloks HF adalh Jawaban yang benar adalah: - bilangan oksidasi H adalah +1. - bilangan oksidasi F adalah -1. Agar lebih jelas yuk simak pembahasan…
- Al2O3 → 4Al + 3O2 (Reduksi / Oksidasi) Al2O3 → 4Al + 3O2 (Reduksi / Oksidasi) Jawabannya Reaksi reduksi Reaksi reduksi oksidasi ( reaksi redoks ) adalah reaksi dimana ada zat / unsur…
- Korosi terjadi karena adanya interaksi logam dengan… Korosi terjadi karena adanya interaksi logam dengan udara melalui reaksi redoks. Reaksi yang terjadi adalah sebagai berikut: Fe + O2 → Fe2O3. Zat yang mengalami…
- Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion… Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion atau senyawa berikut MnO2 Jawaban yang benar adalah biloks Mn = +4 dan biloks O = -2. Bilangan oksidasi…
- Tentukan bilangan oksidasi Mn dalam senyawa berikut. c. MnO2 Tentukan bilangan oksidasi Mn dalam senyawa berikut. c. MnO2 Jawaban yang benar adalah +4. Agar lebih jelas yuk simak pembahasan berikut! Untuk mengerjakan soal di…
- Lilo dan lily melakukan praktikum - reaksi redoks di… Lilo dan lily melakukan praktikum - reaksi redoks di laboratorium. lifo dana lily mereaksikan KMnO4 dengan- H2C2O4 dengan bantuan H2SO4(dalam- suasana asam). adapun reaksi- lengkapnya…
- Periksalah, apakah reaksi berikut termasuk reaksi… periksalah, apakah reaksi berikut termasuk reaksi redoks atau bukan! 2FeCl3+SnCl2-->2FeCl2+SnCl4 Jawaban benar adalah 2FeCl3 + SnCl2 ➞ 2FeCl2 + SnCl4 merupakan reaksi redoks. Reaksi redoks…
- Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion… Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion atau senyawa berikut K2MnO4 Jawaban yang benar adalah biloks K = +1, biloks Mn = +6, dan biloks O…
- Pada baterai terdapat senyawa LiO2 berbentuk pasti… Pada baterai terdapat senyawa LiO2 berbentuk pasti yang melapisi batang karbon. biloks li pada senyawa LiO2 tersebut adalah.... Jawaban yang benar adalah biloks Li =…
- Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion… Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion atau senyawa berikut KMnO4 Jawaban yang benar adalah biloks K = +1, biloks Mn = +7, dan biloks O…
- Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion… Tentukan bilangan oksidasi unsur-unsur dalam ion atau senyawa berikut H2SO4 Jawaban yang benar adalah biloks H = +1, biloks S = +6, dan biloks O…