Daniel sedang mengamati hewan herbivor yang hidup di suatu lahan hijau. Hewan yang diamatinya menunjukkan ciri khas, yakni mencerna makanan sebanyak dua kali. Pertama-tama hewan ini akan memakan makanannya dan menelannya, setelah beberapa waktu kemudian hewan ini akan mengeluarkan kembali makanan yang ditelan tadi dan mengunyahnya untuk sekali lagi. Proses pencernaan yang terjadi setelah setelah makanan dikunyah dua kali di mulut adalah….
Jawabannya adalah ditelan ke rumen dan retikulum – masuk ke omasum (sekresi enzim) – masuk ke abomasum (pengeluaran HCl – masuk ke usus halus (penyerapan makanan) – masuk usus besar (penyerapan air) – dikeluarkan melalui anus.
Hewan ruminansia merupakan hewan pemamah biak pemakan tumbuhan (herbivora). Proses pencernaan yang terjadi pada hewan ruminansia adalah sebagai berikut:
1. Rumput atau dedaunan yang dimakan, akan tercampur dengan air liur di rongga mulut, dikunyah, kemudian ditelan. Selanjutnya makanan akan melewati esofagus, lalu menuju ke bagian lambung yang pertama, yaitu rumen (tempat penyimpanan sementara makanan yang sudah ditelan).
2. Makanan yang telah diproses di rumen akan menuju retikulum untuk dicampur hingga menjadi bolus.
3. Setelah itu, makanan akan didorong kembali ke rongga mulut untuk dimamah yang kedua hingga teksturnya lebih halus, lalu akan ditelan kembali melewati rumen dan retikulum, yang selanjutnya akan memasuki omasum. Di dalam omasum, makanan akan dihaluskan secara kimiawi, dibantu oleh kelenjar enzim dan terjadi pengurangan kadar air.
4. Makanan kemudian akan menuju abomasum untuk dicerna oleh enzim dan asam klorida. Pada abomasum, terjadi juga desinfeksi bakteri jahat yang masuk bersama makanan.
5. Setelah melewati abomasum, makanan akan menuju usus halus dan akan terjadi penyerapan sari-sari makanan. Sari-sari makanan yang diserap kemudian diedarkan ke seluruh tubuh dan diubah menjadi energi. Kemudian masuk ke usus besar untuk diserap airnya. Sisa proses penyerapan akan dikeluarkan melalui anus.
𝑱𝒂𝒅𝒊, 𝑱𝒂𝒘𝒂𝒃𝒂𝒏𝒏𝒚𝒂 𝒂𝒅𝒂𝒍𝒂𝒉 𝒅𝒊𝒕𝒆𝒍𝒂𝒏 𝒌𝒆 𝒓𝒖𝒎𝒆𝒏 𝒅𝒂𝒏 𝒓𝒆𝒕𝒊𝒌𝒖𝒍𝒖𝒎 – 𝒎𝒂𝒔𝒖𝒌 𝒌𝒆 𝒐𝒎𝒂𝒔𝒖𝒎 (𝒔𝒆𝒌𝒓𝒆𝒔𝒊 𝒆𝒏𝒛𝒊𝒎) – 𝒎𝒂𝒔𝒖𝒌 𝒌𝒆 𝒂𝒃𝒐𝒎𝒂𝒔𝒖𝒎 (𝒑𝒆𝒏𝒈𝒆𝒍𝒖𝒂𝒓𝒂𝒏 𝑯𝑪𝒍 – 𝒎𝒂𝒔𝒖𝒌 𝒌𝒆 𝒖𝒔𝒖𝒔 𝒉𝒂𝒍𝒖𝒔 (𝒑𝒆𝒏𝒚𝒆𝒓𝒂𝒑𝒂𝒏 𝒎𝒂𝒌𝒂𝒏𝒂𝒏) – 𝒎𝒂𝒔𝒖𝒌 𝒖𝒔𝒖𝒔 𝒃𝒆𝒔𝒂𝒓 (𝒑𝒆𝒏𝒚𝒆𝒓𝒂𝒑𝒂𝒏 𝒂𝒊𝒓) – 𝒅𝒊𝒌𝒆𝒍𝒖𝒂𝒓𝒌𝒂𝒏 𝒎𝒆𝒍𝒂𝒍𝒖𝒊 𝒂𝒏𝒖𝒔.
Rekomendasi lainnya :
- Puncak piramida rantai makanan biasanya ditempat… Puncak piramida rantai makanan biasanya ditempat hewan-hewan karnivora. Contoh hewan-hewan tersebut antara lain adalah …. a. Tikus, harimau dan gajah b. Jerapah, rusa dan kerbau…
- Apa yang dimaksud dengan hewan herbivora apa yang dimaksud dengan hewan herbivora Jawaban yang benar adalah herbivora merupakan hewan pemakan tumbuhan. Herbivora adalah hewan yang sumber makanannya adalah daun dan tumbuhan.…
- Yang merupakan ciri-ciri sel hewan dan sel tumbuhan… (1) memiliki dinding sel (2) tidak ada plastida (3) vakuola besar (4) tidak memiliki sentrosom Yang merupakan ciri-ciri sel hewan dan sel tumbuhan secara berturut-turut…
- Dari data di atas yang merupakan ciri-ciri sel hewan… Perhatikan pernyataan berikut! (1) Bentuk sel tidak tetap. (2) Memiliki lisosom. (3) Tidak mempunyai sentrosom. (4) Vakuola besar. Dari data di atas yang merupakan ciri-ciri…
- Jenis hewan arthropoda jenis hewan arthropoda Contoh dari hewan athropoda adalah udang-udangan, serangga, dan laba-laba. Athropoda adalah hewan dengan ciri khas memiliki tubuh dan kaki yang berbuku-buku, bersegmen…
- Sebutkan ciri ciri gunung meletus sebutkan ciri ciri gunung meletus Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah sering terjadi gempa, banyak sumber air mulai mengering, peningkatan temperatur di sekitar kawah, terdengar…
- Saat berkunjung ke kebun binataang sarah mengamati… saat berkunjung ke kebun binataang sarah mengamati hewan yang memiliki tubuh terbungkus sisik dari zat tanduk dan rambut serta memiliki lidah kecil dan panjang kemungkinan…
- Apa yang dimaksud dengan metamorfosis apa yang dimaksud dengan metamorfosis Metamorfosis merupakan proses pertumbuhan dan perkembangan hewan, khususnya pada serangga dan amfibi. Metamorfosis adalah perubahan ukuran, bentuk, dan bagian- bagian…
- Apa yang dimaksud dengan pencernaan apa yang dimaksud dengan pencernaan Jawaban yang tepat adalah Pencernaan adalah sebuah proses metabolisme di mana suatu makhluk hidup memproses sebuah zat, dalam rangka untuk…
- Setiap makhluk hidup membutuhkan makhluk hidup… Setiap makhluk hidup membutuhkan makhluk hidup lainnya untuk bisa bertaha, bukti dari hal tersebut antara lain adalah …. a. Manusia membutuhkan air dan api untuk…
- Perhatikan gambar berikut ini. Nama sistem organ:… Perhatikan gambar berikut ini. Nama sistem organ: ...... Nama organ pada nomor : 2. Jawabannya adalah usus halus. Usus halus merupakan organ yang menyusun sistem…
- Tikus makan apa saja? tikus makan apa saja? Tikus merupakan hewan omnivora (pemakan segala), sehingga dapat memakan jenis tumbuhan maupun hewan seperti ikan, sosis, sayur-sayuran, maupun buah-buahan. Mari kita…
- Perhatikan ciri-ciri berikut. (1) memiliki sistem… perhatikan ciri-ciri berikut. (1) memiliki sistem pencernaan yang tidak sempurna. (2) memiliki sel-sel bulu getar (3) memiliki sistem saraf tangga tali. (4) umumnya bersifat hermafrodit.…
- Makhluk hidup yang bertelur disebut .... Makhluk hidup yang bertelur disebut .... a. vivipar b. ovipar c. semua benar d. berplasenta e. ovovivipar Jawabannya adalah B. Berdasarkan cara reproduksinya seksualnya hewan…
- Perhatikan beberapa proses berikut! 1) pembusukan… Perhatikan beberapa proses berikut! 1) pembusukan sisa makanan oleh bakteri Escherichia c o l i. 2) pembentukan feses. 3) penyerapan air. Proses-proses tersebut berlangsung dalam…