Jika senyawa karbohidrat CxHyOz mengandung C = 40 % dan H = 0,6 % serta sisanya adalah oksigen.
a. Tentukan rumus empiris senyawa CxHyOz
Jawabannya adalah C₁₁H₂O₁₂.
Rumus empiris yaitu rumus paling sederhana dari seuatu senyawa, yang merupakan perbandingan mol unsur-unsur pembentuk senyawa.
Dalam soal diketahui senyawa tersusun atas unsur C, H, dan O, dimana Ar masing- masing yaitu :
Ar C = 12 gr/mol
Ar H = 1 gr/mol
Ar O = 16 gr/mol.
Kita tentukan mol masing-masing unsur.
mol C = massa/Ar
mol C = 40 gr/ 12 gr/mol
mol C = 3,33 mol
mol H = massa/Ar
mol H = 0,6 gr/ 1gr/mol
mol H = 0,6 mol
%O = 100% – (%C + % H)
%O = 100% – (40% + 0,6%)
%O = 59,4%
mol O = massa/Ar
mol O = 59,4 gr/ 16 gr/mol
mol O = 3,7 mol
Kemudian kita buat perbandingannya.
mol C : mol H : mol O = 3,3 : 0,6 : 3,7
Jika disederhanakan akan menjadi,
mol C : mol H : mol O = 11 : 2 : 12
Jadi, rumus empiris dari senyawa tersebut adalah C₁₁H₂O₁₂.
Rekomendasi lainnya :
- Berilah nama senyawa berikut P2O5 Berilah nama senyawa berikut P2O5 nama senyawa tersebut adalah difosfor pentaoksida. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Senyawa P2O5 merupakan senyawa kovalen biner…
- Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut! b. Aluminium sulfida Jadi, nama senyawa ion biner Al2S3 adalah alumunium sulfida. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa…
- Unsur A dan B membentuk dua macam senyawa, massa A… Unsur A dan B membentuk dua macam senyawa, massa A pada senyawa I = 35% dan pada senyawa II = 25%. Apakah kedua senyawa memenuhi…
- Pada pemanasan 0,69 gram CuSO4.nH2O menghasilkan… Pada pemanasan 0,69 gram CuSO4.nH2O menghasilkan residu 0,44 gram. Tentukan nilai n tersebut! (Ar Cu = 63,5, S = 32, O = 16, H =…
- Apa yang dimaksud dengan senyawa apa yang dimaksud dengan senyawa Jawaban : senyawa adalah zat tunggal yang masih bisa diuraikan menjadi dua unsur berbeda atau lebih melalui suatu reaksi kimia…
- Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 14. KI reaksi ionisasi senyawa tersebut adalah KI → K^+ + I^-. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa…
- Perbandingan unsur nitrogen dan oksigen pada senyawa… Perbandingan unsur nitrogen dan oksigen pada senyawa nitrogen dioksida adlaah 7 : 16. Jika massa nitrogen sebesar 28 gram dan massa oksigen sebesar 65 gram.…
- Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut! h. Timbal (IV) klorida Jadi, rumus kimia untuk senyawa Timbal (IV) klorida adalah PbCl4. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan…
- Berilah nama senyawa-senyawa ion poliatomik berikut!… Berilah nama senyawa-senyawa ion poliatomik berikut! b. Al(NO3)3 nama senyawa tersebut adalah aluminium nitrat. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Senyawa Al(NO3)3 merupakan…
- Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut! f. Litium oksida Jadi, rumus kimia senyawa litium oksida adalah Li2O. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa ionik…
- Berapa masa NaCl yg mengandung 196 gram natrium? Berapa masa NaCl yg mengandung 196 gram natrium? Jawaban: m NaCl = 498,5 g Massa unsur dalam senyawa dapat dihitung dengan cara berikut: massa A…
- Berilah nama senyawa berikut Fe2O3 Berilah nama senyawa berikut Fe2O3 nama senyawa tersebut adalah besi(III) oksida. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Senyawa Fe2O3 merupakan senyawa ionik biner…
- Tentukan bilangan oksidasi Mn dalam senyawa berikut. c. MnO2 Tentukan bilangan oksidasi Mn dalam senyawa berikut. c. MnO2 Jawaban yang benar adalah +4. Agar lebih jelas yuk simak pembahasan berikut! Untuk mengerjakan soal di…
- Senyawa karbon terdiri atas 20% massa hidrogen, dan… Senyawa karbon terdiri atas 20% massa hidrogen, dan 80% massa karbon. Tentukan rumus empiris senyawa karbon tersebut! Jawaban yang benar adalah CH3. Rumus empiris adalah…
- Tentukan bilangan oksidasi Mn dalam senyawa berikut. a. MnO Tentukan bilangan oksidasi Mn dalam senyawa berikut. a. MnO Jawaban yang benar adalah +2. Agar lebih jelas yuk simak pembahasan berikut! Untuk mengerjakan soal di…