Jika 1 jam yang lalu pukul 08.25, maka 3 jam 55 menit kemudian adalah pukul?
Jawaban: 13.20
Perhatikan konsep berikut:
1 jam = 60 menit
1 menit = 1/60 jam
Jika 1 jam yang lalu pukul 08.25, maka 3 jam 55 menit kemudian adalah pukul?
Pembahasan:
waktu sekarang
= 1 jam yang lalu pukul 08.25
= 1 jam + 08.25
= 1 jam + 8 jam 25 menit
= (1 + 8) jam + 25 menit
= 9 jam + 25 menit
= 09.25
= 09.25 + 3 jam 55 menit
= 9 jam 25 menit + 3 jam 55 menit
= (9 + 3) jam + (25+55) menit
= 12 jam + 80 menit
= 12 jam + (60 + 20) menit
= 12 jam + 60 menit + 20 menit
= 12 jam + 60/60 jam + 20 menit
= 12 jam + 1 jam + 20 menit
= 13 jam + 20 menit
= 13.20
Jadi, Jika 1 jam yang lalu pukul 08.25, maka 3 jam 55 menit kemudian adalah pukul 13.20
Rekomendasi lainnya :
- Pada perjalanan dari Bekasi menuju Depok menggunakan… Pada perjalanan dari Bekasi menuju Depok menggunakan bis tercatat waktu yang dibutuhkan Adi adalah 2 jam. Sedangkan Budi yang menggunakan mobil dengan tujuan sama, hasil…
- 1. 15 menit = ..... Jam 2. 20 km/jam=...... M/S… 1. 15 menit = ..... Jam 2. 20 km/jam=...... M/S 3.(1/4) + (-5/6) 1. 15 Menit = 1/4 Jam 2. 20 km/jam = 5,55 M/S…
- Ayah mengendarai mobil dari kota A ke kota B. jarak… Ayah mengendarai mobil dari kota A ke kota B. jarak kota tersebut 240 km, jika ayah berangkat pukul 06.15 dan tiba pukul 10.15. Berapakah kecepatan…
- Ranu menghiasi taman depan rumahnya dengan lampu… Ranu menghiasi taman depan rumahnya dengan lampu warna-warni agar terlihat indah pada malam hari. Lampu yang terpasang berwarna kuning, biru, dan ungu. Lampu kuning menyala…
- 4500 DM kubik atau detik titik-titik m kubik atau menit 4500 DM kubik atau detik titik-titik m kubik atau menit Jawaban: 4.500 dm³/detik = 270 m³/menit Penjelasan dengan langkah-langkah: 4.500 dm³ = 4,5 m³ 1…
- Jarum jam akan membentuk sudut 180° yaitu pada pukul jarum jam akan membentuk sudut 180° yaitu pada pukul A. 18.00 B. 03.00 C. 09.00 D. 12.00 Jawaban soal di atas adalah A. 18.00 Untuk…
- 7 jam berapa menit... 7 jam berapa menit... 1 jam = 60 menit 7 jam = 7×60 = 420 menit Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih lanjut di Google…
- 2. Kusuma pergi ke toko buku yang berjarak 1,6 km… 2. Kusuma pergi ke toko buku yang berjarak 1,6 km dari rumahnya pukul 15.00. Supaya Kusuma dapat sampai di toko pukul 15.20, ia harus mengayuh…
- Edi bermain layang-layang dari pukul 15.30 sampai… Edi bermain layang-layang dari pukul 15.30 sampai dengan pukul 16.00. Lama Edi bermain layang-layang adalah ... menit. Jawaban 30 menit. Yuk simak penjelasannya. 1 jam…
- Sebuah bus berangkat dari kota A pukul 07.00 dan… Sebuah bus berangkat dari kota A pukul 07.00 dan tiba dikota B pukul 11.00 jika jarak kota A dan B 240km,maka kecepatan rata rata bus…
- Rasio waktu yang diluangkan Karina untuk mengerjakan… Rasio waktu yang diluangkan Karina untuk mengerjakan tugas Matematika terhadap tugas IPA adalah 5 banding 4. Jika dia meluangkan 40 menit untuk menyelesaikan tugas Matematika,…
- Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan… Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan sejumlah siswa menyelesaikan soal ulangan Waktu (menit)= 40 45 50 55 60 Banyak siswa = 5 a 6…
- Pak andi mengendarai motor ke tempat kerjanya pada… pak andi mengendarai motor ke tempat kerjanya pada pukul 06.30 wib jarak rumah ke tempat kerjanya 24 km . Agar pak andi sampai di tempat…
- Konversikan satuan waktu berikut! 360 secon = .... Menit Konversikan satuan waktu berikut! 360 secon = .... Menit Jawab: = 6 menit Penjelasan dengan langkah-langkah: 1 menit = 60 sekon n sekon = ⁿ/₆₀…
- Sebuah mobil dari Desa Sidomuncul melaju sejauh 21… Sebuah mobil dari Desa Sidomuncul melaju sejauh 21 km dalam waktu 2 menit ke Desa Ratnasari. Lalu dari Desa Ratnasari mobil tersebut melaju sejauh 30…