Hasil dari (90-18)²+12²:³√13.824=

Hasil dari (90-18)²+12²:³√13.824=

Jawabannya adalah 5190.

Yuk disimak penjelasannya.

Ingat!
1. Aturan mencari akar pangkat tiga adalah sebagai berikut:
– Cari faktorisasi prima dari akar pangkat tiga suatu bilangan
– Bagi menjadi tiga bagian dan kalikan dengan pangkat tiga
³√a = a⅓

2. Rumus perkalian pangkat
³√a³ = a(³×⅓)
= a(³÷³)
= a

3. Aturan operasi hitung campuran bilangan cacah diantaranya adalah:
– Jika terdapat operasi hitung di dalam kurung, maka bisa dikerjakan lebih dahulu.
– Jika hanya terdapat penjumlahan dan pengurangan, atau perkalian dan pembagian, bisa dikerjakan berurutan dari sebelah kiri.
– Jika terdapat penjumlahan/pengurangan dan perkalian/pembagian, maka HARUS dikerjakan perkalian atau pembagian terlebih dahulu.

– Mencari faktorisasi prima dari 13824
13824 = 2×2×2×2×2×2×2×2×2×3×3×3
= 2⁹ × 3³
– Bagi akar pangkat tiga menjadi tiga bagian
³√13824 = ³√(2³×3¹)×(2³×3¹)×(2³×3¹)
= ³√(2³×3¹)³
= [2³×3¹](³×⅓)
= [2³×3¹](³÷³)
= 2³×3¹
= 8×3
= 24

(90-18)² + 12² ÷ ³√13.824 = 72² + 12² ÷ 24
= 5184 + (144 ÷ 24)
= 5184 + 6
= 5190

Jadi, (90-18)² + 12² ÷ ³√13.824 = 5190

Baca Juga :  Andi disuruh ibunya membeli gula 0,5 kg di wrung. Sepulangnya dari warung andi melihat sebuah toko baru yg menawarkan semua produknya dengan diskon 25persen. Lalu sesampainya dirumah, Andi mngjk ibunya untuk berbelanja ditko itu. Tanpa andi sadari dia menemukan 2 bntuk pchan dlam perjalanannya membeli gula.2 bentuk pechan yang di mksd adalah...