Tentukan Isotop, Isobar dan Isoton dari unsur dibawah ini ! 16O8, 19F9, 20Ne10, 15O8, 13C6, dan 13N7
Jawaban
isotop = 16O8 dan 15O8
isobar = 13C6 dan 13N7
isoton = • 15O8 dan 13C6,
• 19F9 dan 20Ne10
Penjelasan:
16O8,
– elektron = 8
– proton = 8
– neutron = 16 – 8 = 8
19F9,
– elektron = 9
– proton = 9
– neutron = 19 – 9 = 10
20Ne10,
– elektron = 10
– proton = 10
– neutron = 20 – 10 = 10
15O8,
– elektron = 8
– proton = 8
– neutron = 15 – 8 = 7
13C6,
– elektron = 6
– proton = 6
– neutron = 13 – 6 = 7
13N7
– elektron = 7
– proton = 7
– neutron = 13 – 7 = 6
– Isotop, nomer atom sama
yaitu 16O8 dan 15O8
– Isobar, nomor massa sama
yaitu 13C6 dan 13N7
– Iaoton, neuton sama
yaitu 15O8 dan 13C6, 19F9 dan 20Ne10
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Berikut ini adalah gambar model atom sesuai… Berikut ini adalah gambar model atom sesuai perkembangan: Pasangan model atom yang sesuai gambarnya adalah (A) John Dalton-1 dan Rutherford-11 (B) J. J. Thomson-11 dan…
- Unsur dengan konfigurasi elektron: 1s^2, 2s^2, 2p^6,… Unsur dengan konfigurasi elektron: 1s^2, 2s^2, 2p^6, 3s^2 dalam sistem periodik terletak pada ... a. periode 3, golongan II A b. periode 4, golongan II…
- Konfigurasi elektron atom 47 X pada keadaan dasar… Konfigurasi elektron atom 47 X pada keadaan dasar adalah ... (nomor atom Kr = 36) a. [Kr] 4d^10 b. [Kr] 4d^10 5s^1 c. [Kr] 4d^9…
- Pada periode yang sama jika dibandingkan dengan… Pada periode yang sama jika dibandingkan dengan unsur golongan alkali, maka unsur alkali tanah mempunyai sifat-sifat ... a. energi ionisasinya lebih kecil b. afinitas elektronnya…
- Data konfigurasi elektron atom-atom suatu unsur… Data konfigurasi elektron atom-atom suatu unsur adalah sebagai berikut. Unsur-unsur yang dapat membentuk ikatan kovalen dengan unsur T adalah ... a. P dan Q b.…
- Diagram orbital untuk unsur X yang merupakan unsur… Diagram orbital untuk unsur X yang merupakan unsur logam adalah sebagai berikut. Unsur X dalam sistem periodik terletak pada goIongan ... dan periode ... a.…
- Suatu berkas cahaya dengan energy 2,075 eV… Suatu berkas cahaya dengan energy 2,075 eV melemparkan elektron-elektron dari permukaan foto anoda. Energi kinetik maksimum elektron-elektron tersebut adalah 2,5 eV. Berapa frekuensi ambang dan…
- Konfigurasi elektron unsur Zr yang terletak pada… Konfigurasi elektron unsur Zr yang terletak pada golongan IV B periode 5 adalah ... a. [Kr] 4d^2 5s^2 b. [Ar] 4p^2 3d^2 c. [Ar] 4s^2…
- Pernyataan di bawah ini yang benar mengenal isolator… Pernyataan di bawah ini yang benar mengenal isolator adalah... a. isolator memiliki lebih banyak proton daripada elektron b. isolator memiliki lebih banyak elektron daripada proton…
- Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron… Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron atom-atom berikut! j. 40 20 Ba^2+ Ralat ya, seharusnya Ca yg punya nomor atom 20 bukan Ba. Ca2+ adalah…
- Konfigurasi ion besi(III) ₂₆Fe³⁺, mempunyai elektron… Konfigurasi ion besi(III) ₂₆Fe³⁺, mempunyai elektron tidak berpasangan sebanyak .... A. dua B. tiga C. empat D. lima E. enam Jawabannya adalah D. Lima Untuk…
- Tuliskan persamaan reaksi terbentuknya ikatan ion… Tuliskan persamaan reaksi terbentuknya ikatan ion pada senyawa berikut ini! CaBr2 Jawaban yang benar adalah Ca2+ + 2Br- ==> CaBr2 Ikatan ion terjadi ketika unsur…
- Jika unsur X memiliki konfigurasi elektron [Ar] 4s^2… Jika unsur X memiliki konfigurasi elektron [Ar] 4s^2 3d^10 4p^6 dan jumlah neutronnya adalah 45, massa atom relatif unsur X adalah ... a. 78 b.…
- Unsur-unsur dalam satu periode mempunyai ... Unsur-unsur dalam satu periode mempunyai ... a. jumlah elektron yang sama b. konfigurasi elektron yang sama c. elektron valensi yang sama d. sifat kirnia yang…
- Sebanyak 12,0 g isotop suatu unsur mempunyai waktu… sebanyak 12,0 g isotop suatu unsur mempunyai waktu paruh 2 tahun. jumlah isotop yang tersisa setelah 3 tahun Jawaban : 4,2 gram Diketahui: No =…