Cermati pernyataan berikut!
1. memanfaatkan sumberdaya alam semaksimal mungkin untuk meningkatkan pendapatan;
2. mengalihfungsikan lahan persawahan untuk permukiman dan industri;
3. melaksanakan program kali bersih;
4. mendaurulang limbah organik menjadi pupuk;
5. menjaga populasi tumbuhan dan hewan agar tetap stabil.
bedasarkan pernyataan tersebut tindakan yang mencerminkan pembangunan berkelanjutan adalah….
Jawaban yang benar adalah 3, 4, dan 5.
Pembangunan berkelanjutan merupakan perencanaan pembangunan yang didasarkan pada kebutuhan kondisi saat ini dengan mempertimbangkan dampak yang berpengaruh terhadap kondisi di masa depan. Beberapa tindakan yang mencerminkan pembangunan berkelanjutan, yaitu:
1. Melaksanakan program kali bersih.
2. Mendaurulang limbah organik menjadi pupuk.
3. Menjaga populasi tumbuhan dan hewan agar tetap stabil.
Jadi, jawaban yang benar untuk soal di atas adalah 3, 4, dan 5.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Wilayah perdesaan memiliki ciri topografinya kasar,… Wilayah perdesaan memiliki ciri topografinya kasar, permukaan air tanah yang dangkal, dan keamanan wilayah terjamin. Pola permukiman yang akan terbentuk sesuai kondisi alam tersebut adalah…
- Memahami pendekatan geografi Perhatikan gambar… Memahami pendekatan geografi Perhatikan gambar berikut dan lakukan kegiatan yang menyertainya. LE Pencemaran di airnya sudah ja dari tumbuhan keberadaan ke daya. Berdasa A keruanga…
- Tuliskan 4 fungsi lemak Tuliskan 4 fungsi lemak Jawabannya yaitu sumber energi, menyimpan energi terbanyak, membantu tubuh menggunakan vitamin, pembangunan sel tubuh, dan pembangunan hormon. Yuk simak penjelasan berikut…
- Bangaimana kewajiban kita dalam menggunakan sumber… bangaimana kewajiban kita dalam menggunakan sumber daya alam yang tidak dapat di perbarui Kewajiban kita dalam menggunakan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui yaitu…
- [...] 1. Hutan yang digunakan sebagai lahan produksi… [...] 1. Hutan yang digunakan sebagai lahan produksi disebut sebagai hutan produksi. 2. Kawasan hutan tersebut sangat berperan dalam perekonomian karena menambah [...] negara. 3.…
- Apa dampak positif pembangunan ekonomi bagi suatu negara? Apa dampak positif pembangunan ekonomi bagi suatu negara? Penjelasan: Dampak Positif Pembangunan Ekonomi Menempuh pembangunan ekonomi dimungkinkan telah tersedianya perubahan struktur perekonomian dari struktur ekonomi…
- Kepadatan penduduk yang tinggi dapat menimbulkan… Kepadatan penduduk yang tinggi dapat menimbulkan masalah, di antaranya .... A. terganggunya habitat asli dari hewanhewan B. hasil perkebunan mengalami penurunan C. tingkat pencemaran air…
- Di bawah ini beberapa manfaat Sistem Informasi… Di bawah ini beberapa manfaat Sistem Informasi Geografi (SIG). Manfaat SIG dalam bidang sosial ditunjukan oleh nomor.... (1) pendataan kawasan lahan potensial, lahan kritis, jenis…
- Polutan menjadi faktor penyebab terjadinya… Polutan menjadi faktor penyebab terjadinya pencemaran air. Polutan yang menyebabkan terjadinya pencemaran air adalah adalah limbah, baik itu limbah rumah tangga, limbah industri dan juga…
- Akibat dari berkurangnya populasi burung pipit pada… Akibat dari berkurangnya populasi burung pipit pada ekosistem sawah adalah ... Jawaban untuk soal ini yuk simak pembahasan berikut ya. Pada jaring-jaring makanan ekosistem sawah,…
- Pemerintah menggencarkan progam jaminan kesehatan… pemerintah menggencarkan progam jaminan kesehatan nasional (jknkis) untuk memenuhi kebutuhan kesehatan masyarakat miskin. progam tersebut diselenggarakan pemerintah sebagai upaya.... Jawaban dari pertanyaanmu adalah upaya untuk…
- Tuliskan usaha-usaha yang dilakukan oleh pemerintah… Tuliskan usaha-usaha yang dilakukan oleh pemerintah untuk mengatasi atau mencegah meningkatnya populasi manusia! Beberapa usaha yang dilakukan oleh pemerintah untuk mencegah meningkatnya populasi akan dijelaskan…
- Perencanaan usaha dibuat sebagai persiapan yaitu… Perencanaan usaha dibuat sebagai persiapan yaitu pedoman untuk tindakan tindakan akan dilaksanakan yang disesuaikan dengan lingkungan bisnis yang dihadapi merupakan pengertian dari.... Jawabannya adalah ifat…
- 1. Teknologi reproduksi pada tumbuhan dilakukan… Teknologi reproduksi pada tumbuhan Pada dasarnya bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia, terutama yang terkait dengan bahan makanan. Berikut ini adalah beberapa teknologi reproduksi pada…
- Pencemaran sungai yang diakibatkan oleh pembuangan… Pencemaran sungai yang diakibatkan oleh pembuangan limbah industri mengakibatkan semakin terancamnya kelestarian ekosistem tersebut. Usaha yang harus dilakukan untuk mengatasi pencemaran tersebut adalah dengan mengolah…