Melakukan perencanaan, persiapan-persiapan atau penentuan terlebih dahulu tentang apa yang akan dikerjakan dengan sumber daya yang dimiliki merupakan fungsi manajemen yang disebut ….
Jawaban yang benar adalah perencanaan atau planning.
Pembahasan:
Fungsi perencanaan atau planning merupakan suatu rangkaian persiapan tindakan untuk mencapai tujuan. Perencanaan merupakan pedoman, garis-garis besar atau petunjuk-petunjuk yang harus dituruti jika menginginkan hasil yang baik sebagaimana direncanakan.
Jadi, pernyataan pada soal merupakan fungsi manajemen yang disebut perencanaan atau planning.
Rekomendasi lainnya :
- Berikut ini yang merupakan tujuan badan usaha adalah .... Berikut ini yang merupakan tujuan badan usaha adalah .... a. menghasilkan barang dan jasa b. menghasilkan laba/keuntungan c. menciptakan alat mencapai tujuan badan usaha d.…
- 13. Segala bentuk perencanaan mengenai aktivitas -… 13. Segala bentuk perencanaan mengenai aktivitas - aktivitas usaha yang dinyatakan dengan satuan biaya adalah pengertian dari .... a . biaya b . anggaran C.…
- Fungsi manajemen keuangan dilakukan dengan maksud untuk..... Fungsi manajemen keuangan dilakukan dengan maksud untuk..... a, mencapai efisiensi penggunaan keuangan b. mencapai laba maksimal c. dapat menghitung biaya d. dapat memperoleh pinjaman dari…
- Berikut ini faktor-faktor yang menyebabkan kegagalan… Berikut ini faktor-faktor yang menyebabkan kegagalan wirausaha, kecuali .... a. anggapan bahwa modal merupakan faktor penting untuk melakukan usaha b. kurang menyadari pengorbanan dengan bekerja…
- 576×144:(36+12):32= 576×144:(36+12):32= Jawabannya adalah 54. Yuk disimak penjelasannya. Aturan operasi hitung campuran bilangan cacah diantaranya adalah: - Jika terdapat operasi hitung di dalam kurung, maka bisa…
- Undang-undang nomor 32 tahun 2004 merupakan salah… Undang-undang nomor 32 tahun 2004 merupakan salah satu hasil kerja pemerintah dengan DPR dalam bidang legislasi. Undang undang tersebut berisikan tentang..... a. hubungan negara dengan…
- Sebutkan Prinsip-prinsip manajemen menurut GR Terry! Sebutkan Prinsip-prinsip manajemen menurut GR Terry! Berikut ini jawaban dan penjelasannya. Terry mendefinisikan manajemen dalam bukunya Principles of Management yaitu "Suatu proses yang membedakan atas…
- Usaha ekonomi produktif yang berdiri sendiri , yang… Usaha ekonomi produktif yang berdiri sendiri , yang dilakukan oleh orang perorangan atau badan usaha yang bukan merupakan anak perusahaan atau bukan cabang perusahaan yang…
- Sumber daya alam jika yang dimanfaatkan berupa… sumber daya alam jika yang dimanfaatkan berupa materi disebut …. Jawaban yang tepat untuk soal ini adalah sumber daya materi. Sumber daya alam materi merupakan…
- Menentukan harga produk termasuk perencanaan .... Menentukan harga produk termasuk perencanaan .... a. produksi b. keuangan c. pemasaran d. manajemen e. gambaran usaha Jawabannya adalah A. Berikut penjelasannya ya! Perencanaan produksi…
- Berikut yang termasuk tahap perencanaan dalam proses… Berikut yang termasuk tahap perencanaan dalam proses pembuatan kerajinan fungsi pakai adalah Jawaban: menyiapkan alat dan bahan Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih lanjut di…
- Manajemen membutuhkan disiplin ilmu pengetahuan… Manajemen membutuhkan disiplin ilmu pengetahuan seperti ilmu ekonomi, statistika, akuntansi, perilaku keorganisasian, dan anggaran, pernyataan tersebut merupakan definisi manajemen sebagai... Jawaban yang benar adalah manajemen…
- Salah satu proses perencanaan pembangunan ekonomi… Salah satu proses perencanaan pembangunan ekonomi adalah .... A. menjaga kondisi ekonomi B. memilih tujuan C. melaksanakan target D. mengantisipasi hambatan E. menyusun skala prioritas…
- Sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi yang… Sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi yang sama disebut .... a. sel b. jaringan c. sistem organ d. organ Jawaban yang benar adalah B.…
- Suatu gambaran tentang perencanaan keuangan yang… Suatu gambaran tentang perencanaan keuangan yang terdiri atas proyeksi penerimaan dan pengeluaran suatu pemerintahan daerah dalam suatu periode tertentu, disebut ... a. nota keuangan b.…