Tentukan nilai fungsi-fungsi berikut untuk x=−3! Fungsi konstan f(x) = 7

Tentukan nilai fungsi-fungsi berikut untuk x=−3!
Fungsi konstan f(x) = 7

Jawabannya adalah 7

Konsep :
f(x) = ax
f(b) = a(b)

Jawab :
nilai x = -3 pada fungsi konstan f(x) = 7 yaitu :
f(-3) = 7 -> tetap 7 karena tidak ada nilai x

Jadi nilai x = -3 pada fungsi konstan f(x) = 7 adalah 7

Baca Juga :  Buah sesungguhnya pada strawberry pada ganbar di atas ditunjukkan huruf ....