Paman mempunyai lahan yang luasnya 2,8 hektar. seperempat dari lahan itu berupa ladang, 3/5 berupa sawah, dan sisanya telah dibuat Taman. Berapa luas lahan taman yang telah dibuat kolam?​

Paman mempunyai lahan yang luasnya 2,8 hektar. seperempat dari lahan itu berupa ladang, 3/5 berupa sawah, dan sisanya telah dibuat Taman. Berapa luas lahan taman yang telah dibuat kolam?​

Jawaban:

Jadi luas tamannya adalah 0,42 ha

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

1. Luas lahan 2,8 hektar

2. 1/4 bagian atau 0,7 ha digunakan untuk ladang

3. 3/5 atau 1,68 ha berupa sawah

4. sisanya taman

 

Ditanya : Berapa luas taman.?

 

Jawab:

Luas taman = L Lahan – L Ladang – L sawah

= 2,8 – 0,7 – 1,68

= 0,42 ha

 

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  Sebotol air dengan suhu 10 derajat celsius dituangkan ke dalam gelas yg berisi es batu sehingga suhu air turun 15 derajat celsius, saat es batu dalam gelas mulai mencair, suhu air dalam gelas naik 5 derajat celsius setiap 5 menit. suhu air di dalam gelas setelah 20 menit