Apa yang dimaksud dengan simbiosis parasitisme

apa yang dimaksud dengan simbiosis parasitisme

Simbiosis parasitisme adalah hubungan antara dua makhluk hidup yang hanya menguntungkan satu pihak dan merugikan pihak lain.

Hubungan antar makhluk hidup disebut simbiosis. Simbiosis terjadi dengan cara yang berbeda tergantung pada interaksi yang terjadi. Simbiosis ada tiga yaitu simbiosis mutualisme, simbiosis komensalisme, dan simbiosis parasitisme.

Simbiosis parasitisme adalah hubungan antara dua makhluk hidup yang hanya menguntungkan satu pihak dan merugikan pihak lain. Contoh simbiosis parasitisme adalah hubungan benalu dengan pohon. Benalu diuntungkan dengan mendapatkan makanan dari pohon, sedangkan pohon dirugikan karena benalu mengambil sebagian makanannya.

Jadi, simbiosis parasitisme adalah hubungan antara dua makhluk hidup yang hanya menguntungkan satu pihak dan merugikan pihak lain.

Baca Juga :  Mozilla Firefox, google chrome , safari dan internet Explorer adalah contoh dari