Selesaikan persamaan reaksi berikut ! H2 + N2 → ….

Selesaikan persamaan reaksi berikut !
H2 + N2 → ….

Jawaban yang benar adalah 3H2 + N2 → 2NH3.

Persamaan reaksi menggambarkan reaksi kimia yang terdiri atas rumus kimia pereaksi dan hasil reaksi disertai koefisiennya masing-masing. Persamaa reaksi atau persamaan kimia adalah penulisan simbolis dari sebuah reaksi kimia.

H2 dan N2 adalah pereaksi/reaktan yang kemudian bereaksi menghasilkan produk berupa NH3.
Persamaan reaksi yang terjadi : 3H2 + N2 → 2NH3.

Dengan demikian, persamaan reaksinya adalah 3H2 + N2 → 2NH3.

Baca Juga :  Sebuah mangga bermassa 0,5 kg tergantung di tangkainya setinggi 8 meter dari tanah, berapakah Energi Potensial yang terkandung pada mangga jika diukur dari tanah